SuaraJogja.id - Indonesia merupakan negara maritim yang dikelilingi laut atau perairan yang luas, sehingga perjalanan atau mengirimkan barang antar pulau dapat dikirim melalui jalur laut atau jalur udara.
Banyak pilihan pengiriman yang bisa dipilih untuk mengirimkan barang hingga sampai ke pulau seberang. Tentunya setiap pilihan pengiriman ada plus dan minusnya, tergantung juga dengan barang yang akan dikirimkan.
Barang yang bisa dikirim juga beragam macam, seperti barang kecil hingga barang-barang seperti motor yang dikirim melalui cargo.
Seperti salah satu warganet yang mengirimkan motor dengan pengiriman jalur laut dan menjadi perhatian warganet ini.
Dalam video tersebut, terlihat sebuah sepeda motor yang cukup besar tengah dikirim melalui pengiriman cargo melalui jalur laut.
Proses motor yang cukup besar tersebut masuk ke dalam kapal ini lantas menjadi perhatian banyak orang saat itu dan warganet yang melihat unggahan video tersebut.
Terlihat kurang lebih sekitar enam orang tersebut memegangi sepeda motor dari berbagai sisi agar bisa masuk dalam kapal dengan baik tanpa tergores sedikitpun.
Proses ini terbilang cukup susah, karena motor yang dibawa cukup besar, ditambah harga motor tersebut seharga rumah. “Hati-hati bapak, motor seharga rumah,” tulisnya dalam caption video, dikutip Rabu (18/5/2022).
Makin sulit, pintu pada kapal tersebut cukup pas untuk motor besar yang ada di video tersebut sehingga perlu lebih hati-hati.
Baca Juga: Viral Wanita Santap Mi Instan di Kamar Mandi, Wadah Anti Tumpah yang Dipakai Bikin Publik Heran
Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari warganet di Instagram.
“Motor seharga satu rumah, yang mindahin satu RT biar aman,” tulis salah satu warganet.
“Harga hampir 1 M, cc nya hampir se avanza, beratnya hampir 300kg.” komentar warganet lainnya.
“Cewe mana ngerti kita laki sedang melihat rumah berjalan, tulis komentar warganet di Instagram.
“Wah seharga rumah,” komentar lainnya di Instagram.
Unggahan video sebuah motor besar yang akan dimasukkan kapal ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 16 ribu likes.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung