SuaraJogja.id - Indonesia merupakan negara maritim yang dikelilingi laut atau perairan yang luas, sehingga perjalanan atau mengirimkan barang antar pulau dapat dikirim melalui jalur laut atau jalur udara.
Banyak pilihan pengiriman yang bisa dipilih untuk mengirimkan barang hingga sampai ke pulau seberang. Tentunya setiap pilihan pengiriman ada plus dan minusnya, tergantung juga dengan barang yang akan dikirimkan.
Barang yang bisa dikirim juga beragam macam, seperti barang kecil hingga barang-barang seperti motor yang dikirim melalui cargo.
Seperti salah satu warganet yang mengirimkan motor dengan pengiriman jalur laut dan menjadi perhatian warganet ini.
Baca Juga: Viral Wanita Santap Mi Instan di Kamar Mandi, Wadah Anti Tumpah yang Dipakai Bikin Publik Heran
Dalam video tersebut, terlihat sebuah sepeda motor yang cukup besar tengah dikirim melalui pengiriman cargo melalui jalur laut.
Proses motor yang cukup besar tersebut masuk ke dalam kapal ini lantas menjadi perhatian banyak orang saat itu dan warganet yang melihat unggahan video tersebut.
Terlihat kurang lebih sekitar enam orang tersebut memegangi sepeda motor dari berbagai sisi agar bisa masuk dalam kapal dengan baik tanpa tergores sedikitpun.
Proses ini terbilang cukup susah, karena motor yang dibawa cukup besar, ditambah harga motor tersebut seharga rumah. “Hati-hati bapak, motor seharga rumah,” tulisnya dalam caption video, dikutip Rabu (18/5/2022).
Makin sulit, pintu pada kapal tersebut cukup pas untuk motor besar yang ada di video tersebut sehingga perlu lebih hati-hati.
Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari warganet di Instagram.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
-
Sah! Indonesia Tuan Rumah, Kapan dan di Kota Apa Piala AFF U-23 2025?
-
Bulan April Penuh Hadiah! Cashback dan Asuransi Menanti di Program Honda APRILICIOUS
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta