SuaraJogja.id - Di tengah duka Emmeril Khan Mumtadz atau Eril yang kini sudah dinyatakan meninggal dunia pada 2 Juni 2022, muncul foto kenangan saat anak sulung Ridwan Kamil itu masih kecil.
Ada yang sampai menyandingkan potret masa kecil Eril dengan anak angkat Ridwan Kamil dan Atalia Praratya yakni Arkana Aidan Misbach. Salah satunya akun gosip @lambegosiip yang mengunggah perbandingan wajah masa kecil Eril dan Arkana.
Banyak netizen menilai kalau wajah Arkana mirip banget dengan Erl kecil. Potret Eril kecil terlihat mengenakan baju koko dan peci saat berpose bersama Ridwan Kamil dan Atalia. Sedangkan Arkana mengenakan baju pramuka yang sama dengan Atalia saat digendong.
"Nggak ada kayak anak angkat sama sekali, mirip banget sama mama papa nya dan eril,, semoga arkana bisa jadi penguat bagi mama dan papa kelak nanti dan jaga teteh zahra," komentar netizen.
"Mungkin arkana ditakdirkan hadir untuk menggantikan alm.yang sudah tiada, karena sejatinya kehidupan itu memang, yang hidup akan mati dan yang mati akan terganti dengan kehidupan yang baru," ucap netizen.
"Pak RK angkat anak yatim piatu yang orangtuanya sudah meninggal.. semoga di sana A Eril bertemu dengan orangtuanya baby Arkana.. saling menjaga yang masih di dunia dan yang sudah di akhirat," komentar netizen lain.
"Tapi tetep aja anak sendiri tidak tergantikan," nilai netizen lainnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Baca Juga: Penuh Haru, Momen Ridwan Kamil Berpeluk di Pangkuan Ibu Setiba di Indonesia
Berita Terkait
-
Penuh Haru, Momen Ridwan Kamil Berpeluk di Pangkuan Ibu Setiba di Indonesia
-
Wakil Ketua DPRD: Kepergian Ananda Eril Duka Bagi Jawa Barat
-
Eril Dinyatakan Meninggal Setelah Terseret Arus Sungai Aare, Wali Kota Bogor Sebut Ridwan Kamil Luar Biasa Tabah
-
Ikhlaskan Eril, Ridwan Kamil: Sungai Aare, Kami Titipkan Jasad Anak Kami Kepadamu...
-
Fakta-fakta Seputar Selebgram Fitri Bazri yang Tuai Hujatan Usai Ajak Selfie Ridwan Kamil
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara
-
Kawal Kasus Hogi, JPW Singgung Aturan KUHAP Baru dan Batas Waktu SKP2
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Gelar Fun Kids Swimming Competition
-
Daya Beli Turun, UMKM Tertekan, Pariwisata Jogja Lesu, Pelaku Usaha Dipaksa Berhemat