SuaraJogja.id - Tingkah bocah kebanyakan memang suka bikin ngakak dan geleng-geleng kepala. Tapi apa yang terjadi dengan bocil yang satu ini ulah siapakah?
Video yang dibagikan oleh akun @adityadwiangga11 di TikTok ini sukses bikin netizen ngakak. Pasalnya Aditya mengunggah seorang bocah yang tampil dengan bedak penuh di wajahnya.
Bocah tersebut terlihat seperti baru saja mandi. Bajunya yang bertema superhero terlihat rapi dan dimasukkan ke dalam celana pendeknya yang seragam.
Dengan santai sang bocah juga terlihat menopangkan tangannya, ke tembok dan tersenyum sumringah ke arah kamera.
Baca Juga: Reza Zakarya Umumkan Perceraian, Bedak Tebal di Wajah Jadi Sorotan
Bedak putih tebal di wajahnya benar-benar membuat video ini terasa lucu.
"Gua pas kecil baru habis mandi." Komentar akun @a.b.c10000 sepertinya relate dengan sang bocah.
"Lucu banget tau kalau ada bocil pake bedak banyak gitu. Wanginya sedap." Tambah akun @fikizulfikar.
"Glowing adeknya." Tulis @harapantinggi.
"Gemoy banget sih." Tambah akun lainnya, @ayyyyyyy22.
Baca Juga: Ngakak! Viral Bocah Datang ke Kondangan, Bedak Tebal dan Celak Tuai Perdebatan Netizen
"Dia nyengir lagi." Akun @niaaa98_ mengomentari respons sang bocah di dalam video.
Kontributor SuaraJogja: Gabrella Seilatuw
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sabun untuk Hempas Jerawat Punggung, Solusi Ampuh Kembalikan Kulit Mulus
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Di Balik 'Suka Sama Suka', Bocah 11 Tahun dan Kehamilan Kakak Sepupu Gemparkan Malaysia
-
Disekap di Kamar Kos, Bocah di Penjaringan Jakut Babak Belur Dianiaya Pacar Ibunya
-
Kisah Pilu Bocah Laki-laki yang Jebloskan Ibu ke Penjara Karena Membunuh Adiknya
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu