SuaraJogja.id - Ridwan Kamil menanggapi pertanyaan netizen soal pengakuan seorang selebriti bernama Tiara Marleen yang mengaku dirinya masih saudara.
Respons Gubernur Jawa Barat ini terlihat di kolom komentar postingannya saat ada netizen yang mencoba mengklarifikasi.
"Pak gimana tanggapannya soal Tiara Marleen katanya masih saudara bapak. Benar nggak pak?" netizen kepo.
Pria yang akrab disapa Kang Emil itu pun tak menyangkal. Namun hubungan dengan Tiara Marleen itu hanya sebatas saudara satu tanah air bukan dari sedarah atau masih keluarga dekat.
"Benar. Saudara sebangsa dan setanah air," jawab Ridwan Kamil singkat.
Tanggapan Ridwan Kamil itu pun langsung viral dan jadi bahan gunjingan netizen lain. Beberapa akun gosip Instagram juga tampak mengunggah ulang pernyataan Kang Emil.
"Udah dijawab langsung sama pak Ridwan Kamil ya guys terkait hubungan persaudaraan Tiara Marleen dengannya," tulis akun gosip @nyinyir_update_official, Senin (20/6/2022).
Netizen terlihat ngakak karena artis yang belum lama ini dilaporkan keluarga H Faisal mertua Vanessa Angel sudah memberikan pengakuan tersebut. Padahal melihat jawab Ridwan Kamil, berarti dia terkesan berbohong.
"Ngakak banget Ya Allah," komentar netizen. "Ngakak sumpah. Duh malunya tiara marlen. Gak mgkn masih saudara sedarah sama pak ridwan kamil yang cerdas, bermartabat & terhormat," timpal yang lain.
"Jawaban yang sangat bijak tanpa menyakiti hati," komentar netizen lain. "TM kena mental nggak tuh," celetuk netizen lainnya.
Sebelumnya, Tiara Marleen mengeluarkan pernyataan menghebohkan karena mengaku masih saudaraan dengan Ridwan Kamil. Ini diungkapkannya setelah dari kantor polisi atas pelaporan H Faisal.
"Untuk Pak Ridwan Kamil karena itu orang tua saya juga. Kebetulan kita adalah keluarga," ucap Tiara. "Walaupun sudah jauh bapakku, sudah meninggal, karena aku keikat dari bapak sama Pak Ridwan Kamil," tambahnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Bikin Heboh, Tiara Marleen Ngaku Saudara Ridwan Kamil Usai Dilaporkan Haji Faisal Atas Kasus Fitnah
-
Tiara Marleen Ngaku Keluarga Ridwan Kamil Usai Jadi Tersangka
-
Tiara Marleen Tersangka, Haji Faisal Tegas Tak Mau Maafkan Si Pedangdut
-
Deg-degan Diperiksa Sebagai Tersangka, Tiara Marleen Berharap Haji Faisal Cabut Laporan
-
Deg-degan Jadi Tersangka, Tiara Marleen Ngarep Haji Faisal Cabut Laporan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara
-
Kawal Kasus Hogi, JPW Singgung Aturan KUHAP Baru dan Batas Waktu SKP2
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Gelar Fun Kids Swimming Competition
-
Daya Beli Turun, UMKM Tertekan, Pariwisata Jogja Lesu, Pelaku Usaha Dipaksa Berhemat