SuaraJogja.id - Pria berinisial S (30) yang mengajak anak dan istrinya bunuh diri di aliran Sungai Opak Imogiri, Kabupaten Bantul ditemukan tewas, Rabu (22/6/2022). Korban ditemukan sejauh 700 meter dari titik tenggelam.
Kepala kantor Basarnas Yogyakarta, Kamal Riswandi menuturkan Korban ditemukan oleh SRU yang melakukan penyisiran dengan bodyrafting pukul 11.55 WIBW dalam kondisi meninggal dunia.
"Korban ditemukan mengapung dan tersangkut di dekat jembatan Sungapanpranti. Setelah itu korban ditemukan korban di bawa oleh SRU perahu karet ke tempat yang mudah akses evakuasinya," terang Kamal kepada wartawan, Rabu.
Tim SAR Gabungan selanjutnya membawa korban ke mobil ambulans setelah tim Inafis Polres Bantul melakukan identifikasi.
Baca Juga: Pencarian Hari Kedua Korban Hanyut di Sungai Opak Dilanjutkan, 80 Personil Diturunkan
Selanjutnya korban asal Gondosuli, Bantul itu dibawa ke rumah duka untuk dikebumikan di sekitar korban tinggal.
Penemuan korban ini sekaligus menutup operasi pencarian Tim SAR Gabungan yang sebelumnya melibatkan lebih kurang 80 personil.
"Operasi kami tutup dan seluruh unsur Potensi SAR, kita kembalikan ke kesatuan masing-masing," ujar Kamal.
Sebelumnya, satu keluarga yang terdiri dari suami, istri dan seorang anak asal Gondosuli, Sriharjo, Imogiri, Bantul nekat menceburkan diri ke Sungai Opak. Mereka nekat melakukan hal tersebut diduga untuk bunuh diri.
Warga yang mengetahui aksi keluarga tersebut kemudian melakukan upaya penyelamatan.
Baca Juga: Pria Asal Imogiri Nekat Terjun ke Sungai Opak, Tim SAR Gabungan Upayakan Pencarian
Beruntung sang istri masih bisa di selamatkan oleh warga. Saat itu, kondisi istri masih dalam keadaan syok. Sementara suami berinsial S ditemukan tewas tenggelam.
Berita Terkait
-
Ngeri! Tawuran Maut Kebon Singkong Vs Cipinang Jagal di Jaktim: Satu Tewas Tersambar Kereta hingga Kena Panah di Leher
-
Serangan 'Operasi Bunuh Diri' Hamas di Tel Aviv Tewaskan Satu Orang, Ditengah Upaya Gencatan Senjata
-
Serangan Bom Bunuh Diri Sasar Pasukan Gabungan Irak-Kurd, Tiga Perwira Tewas
-
2 'Dosa Besar' Justin Hubner Selama Bela Timnas Indonesia, Bikin Tim Frustasi
-
Meresahkan, Makam Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Diduga Jadi Ladang Syirik
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi