SuaraJogja.id - Nagita Slavina kembali bikin heboh dengan barang-barang kecil tapi harganya fantastis. Kali ini adalah casing hp yang dipakainya belum lama ini.
Tampak dia memakai casing hp berbentuk dompet kecil yang bisa dicangklong berwarna putih. Waktu itu dia pakai saat jalan-jalan dengan sang mertua, Mama Amy. Ada juga Rayyanza Malik Ahmad anak bungsunya.
Saking kecil dan modelnya yang biasa saja, netizen abai dan tak penasaran. Hanya saja menjadi sorotan setelah harga casing hp itu diunggah akun Instagram @fashion_nagitaslavina.
Siapa sangka kalau casing hp berwarna putih itu dari brand Hermes yang harganya mencapai Rp33,3 juta.
"#NagitaSlavina wearing #Hermes 'Hermesway Phone Case' from hermes.com $2,250 / 33.300.000 IDR," tulis akun itu.
Sontak saja dalam waktu singkat, postingan itu diserbu netizen. Mereka tak menyangka dengan harga casing yang lebih mahal dari harga hp bahkan sekelas iPhone.
"Bisa dapet iphone 13 promax masih ada kembalian pula," komentar netizen.
"Phone case-nya lebih mahal dari phone-nya ya. Ibarat pelindungnya lebih "berharga" dari yang dilindungi," celetuk netizen ngakak.
"Kita nyari case kaya gini di shopee aja nyari paling murah wkwk ya allah mau kaya mama gigi klo lucu suka bisa beli tanpa liat harga. Amiin," komentar netizen lain.
Baca Juga: Biaya Sekolah Rafathar Bikin Netizen Geleng Kepala: Sekolah SD Rasa S2
"Baru ada niatan dalam hati "bagus juga nih paling 100rb.an" ternyata harga nyaa bikin sedih," ujar lainnya.
"Mau heran tapi ini mama gigi, bisa buat DP rumah mama gigi," timpal yang lainnya.
Sebelumnya, Nagita Slavina pernah pakai casing hp dari brand ternama lainnya dengan harga Rp12 juta.
LIHAT FOTONYA DI SINI.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Biaya Sekolah Rafathar Bikin Netizen Geleng Kepala: Sekolah SD Rasa S2
-
5 Momen Nagita Slavina Dikretek Bima Aryo, Ekspresinya Bikin Ngakak
-
Ekspresinya Bikin Ngakak, 5 Potret Nagita Slavina Dikretek Bima Aryo
-
Akhirnya Bisa Beli! Nagita Slavina Pakai Barang Rp70 Ribuan Disambut Antusias
-
Nagita Slavina Beli Iphone Baru Cuma Buat Main Cacing, Nisya Ahmad Sampai Istigfar
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Anti Hujan! 10 Destinasi Wisata Indoor Jogja Paling Asyik untuk Liburan Keluarga
-
3 Rekomendasi SUV Bekas, Type Premium Bisa Dibawa Pulang dengan Modal Rp80 Jutaan
-
Demi Keselamatan Publik! Mahasiswa UMY Gugat UU LLAJ ke MK Setelah Jadi Korban Puntung Rokok
-
Harda Kiswaya di Persidangan: Hibah Tak Pernah Dikaitkan Pilkada
-
7 Fakta Panas Sidang Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman: Bupati Harda Kiswaya Terlibat?