SuaraJogja.id - Saat pergi makan ke suatu tempat ada baiknya lebih berhati-hati dengan melihat lingkungan sekitarnya dan kebersihannya, serta memastikan kalau tidak ada zat atau hewan yang berbahaya yang berada di makanan yang kita makan.
Kalau tidak berhati-hati, kamu akan berakhir seperti beberapa pria yang berakhir apes saat makan nasi goreng di sebuah tempat makan satu ini.
Dalam video yang diunggah akun @gelaktiktok di media sosial Instagram terlihat beberapa pria tengah makan nasi goreng yang sudah tersaji di piring di depannya.
Namun saat di tengah-tengah makan, pria ini mendapati adanya belatung hidup di nasi goreng yang dimakan. Hewan kecil yang menjijikan dan membawa penyakit.
Warna nasi goreng dan belatung tersebut mirip sehingga tidak diketahui pembeli bahwa di dalamnya ada belatung yang masih hidup.
Bahkan pria tersebut menemukan satu belatung yang disisihkan di sebelah piring miliknya dan terlihat masih bergerak hidup.
Saat disejajarkan dengan nasi, warna belatung hidup tersebut hampir sama dengan nasi gorengnya sehingga sangat tersamar.
Melihat hal tersebut, temannya yang juga memakan makanan yang sama mengecek nasi miliknya, apakah di dalamnya ada belatung atau tidak.
Temannya terlihat mengorek-ngorek nasi goreng miliknya yang sudah dimakan lebih dari setengah piring.
Baca Juga: Awal Mula Berdirinya Holywings: Dulu Kedai Nasi Goreng, Kini Tuai Kontroversi Gegara Promosi Miras
Unggahan video seorang pria menemukan belatung hidup di nasi gorengnya ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet di Instagram.
“Itu yang bikin gurih,” tulis salah satu warganet
“Lama mencari ternyata sudah termakan,” komentar warganet lainnya.
“Astagfirullah nasinya hidup nggak masu dimakan,” tulis warganet di kolom komentar.
“Kalau aku udah stop ngunyah dan makan,” ujar salah satu warganet di Instagram.
“Warnanya sama lagi sama nasinya,” komentar warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Pembeli Ini Syok Jajan Arem-arem yang Dibelinya Berisi Benda Tajam: Ngeri
-
Megawati Singgung Mantu Tukang Bakso, Netizen: Hasilnya Halal, Daripada Pejabat Sering Makan Uang Rakyat
-
Bikin Kaget, Belatung Bermunculan dari Ulekan yang Dipanaskan
-
Viral Video Ayam Goreng di Nasi Kuning Ada Banyak Belatung, Warganet: Ngeri
-
Usai Bakso Dikerumuni Belatung Viral, Pria Ini Temukan Hal Sama Dalam Sambal Nasi Goreng Miliknya
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan