SuaraJogja.id - Putri pertama Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Ameena Hanna Nur Atta semakin hari semakin menggemaskan. Belum lama ini bayi yang akrab disapa Baby Ameena atau Mochi itu didandani pakai hijab oleh ibunya.
Potret Baby Ameena berhijab pun dipamerkan Aurel Hermansyah di akun Instagramnya. Dia tampak gemas saat merekam anaknya itu.
Aurel pun mengungkapkan kalau hijab yang dipakai Ameena akan ada di Ahha Hijab dalam waktu dekat. Dan hijab itu sebagai series Ahha Hijab untuk anak-anak.
Karena sang anak mengantuk, Aurel pun berniat mengajak Baby Ameena untuk berfoto-foto keesokan harinya.
Sontak saja netizen yang melihat Baby Ameena pakai hijab tampak gemas. Mereka menyanjung cucu Krisdayanti ini semakin lucu dan cantik.
“Ameena kok cantik banget sih lucu kayak boneka masyaAllah,” sanjung netizen.
“Cantiknya 2x lipat pas pake hijab masyaAllah,” kata netizen lain.
“Ameena udah dipakein jepitan, hijab so cute lil baby cuti pie bentar lagi kunciran dan kepangan,” tambah lainnya.
Ada juga yang menyoroti Baby Ameena yang sudah dibikinkan brand sendiri meski masih bayi.
Baca Juga: Gen Halilintar Kabarkan Akan Pulang ke Indonesia, Borong Oleh-oleh untuk Baby Ameena?
”Ameena mau launching hijab baby di ahhahijab, bos kecil dah punya brand sendiri,” ucap netizen.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Baby Ameena Anak Atta Halilintar Pakai Jersey Real Madrid Kado dari Fans, Terungkap Harganya yang Nggak Kaleng-kaleng
-
Gen Halilintar Kabarkan Akan Pulang ke Indonesia, Borong Oleh-oleh untuk Baby Ameena?
-
Gen Halilintar Akhirnya Pulang ke Indonesia, Siapkan Oleh-oleh Buat Baby Ameena
-
Intip Gaya Ameena Atta Pakai Baju Simpel Putih, Harganya Tembus Segini
-
Kelakuan Krisdayanti saat Bertemu Baby Ameena Diomongin, Netizen: Duh Gemmi!
Tag
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Rotasi Besar-besaran di Kemenkeu Libatkan Petinggi TNI Hingga Orang Istana, Sri Mulyani Bungkam
-
APBN Berbalik Arah Usai Berdarah-darah Selama 3 Bulan, Kini Surplus Rp 4,3 Triliun
-
5 HP POCO Murah Terbaik 2025: Spek Dewa, Kualitas Kamera Jangan Tanya
-
Harga Emas Antam Suram Hari Ini, Turun Menjadi Rp 1.871.000/Gram
-
Banyak Tak Ikut Demo, Pengemudi Ojol: Bukannya Nggak Solider, Istri Anak Mau Makan Apa
Terkini
-
Klaim Disini! Saldo DANA Kaget Diburu Anak Muda, Jadi Tren Digital Baru di Kalangan Gen Z
-
Sambut Hari Kebangkitan Nasional, BRI Wujudkan 7 Poin Ekonomi Kerakyatan
-
Bantah Imbas Pilkada, Bupati Sleman Rombak Ratusan Pejabat: Saya Butuh Orang Kompeten
-
Komitmen DIY Genjot Industri Cetak, Jogja Printing Expo 2025 Digelar Ciptakan Persaingan Sehat
-
Hujan Badai Hantam Sleman, Pohon Tumbang Timpa Rumah dan Sekolah, Ini Lokasinya