SuaraJogja.id - Membuat prakarya untuk tugas memang butuh kreativitas ekstra. Alih-alih menggunakan bahan-bahan baru, memanfaatkan barang-barang bekas justru bisa jadi nilai tambah tersendiri bagi sebagian orang.
Dalam video yang diunggah oleh akun @anapelabuhan di TikTok Rabu (18/5/2022) ini juga jadi bukti salah satu kreativitas tersebut. Pemilik akun membagikan prakarya sang teman yang terbuat dari kondom-kondom bekas.
“Ya mari kita lihat teman-teman, anak ini sangat kreatif karena dia membuat bunga dari kondom-kondom bekas,” begitu terang @anapelabuhan di dalam video tersebut.
Tampaklah sebuah pot plastik kecil berwarna hitam yang diisi dengan sebuah bunga prakarya. Saat video tersebut terus diperbesar mendekati prakarya tersebut, terlihat lebih jelas bunga berwarna-warni di dalam pot tersebut.
Baca Juga: Berhubungan Intim dengan Pekerja Seks Tanpa Kondom, Pria Ini Terkena Super Gonore
Bunga berwarna merah dan kuning ini terlihat jelas terbuat dari kondom. Bunganya pun dibentuk dalam empat kelopak dengan putik besar di bagian tengah. Tidak lupa juga dengan dedaunan hijau sebagai pelengkap bunga tersebut.
Melihat prakarya yang tidak biasa tersebut warganet juga ikut-ikut meramaikan kolom komentar. Sudah ada lebih dari 41 ribu komentar yang memenuhi video tersebut. Ada yang memuji kreativitas dan keberanian sang teman yang membuat prakarya tersebut.
“Selain kreatif dia juga pemberani belinya,” tulis @raditya_bgs.
Tapi, ada juga warganet yang berkelakar dan bertanya-tanya sebenarnya darimana pembuat prakarya ini mendapatkan kondom. Mereka merasa curiga dengan pembuat prakarya tersebut.
“Masalahnya ngambil punya siapa,” tulis @aryacenah1.
“Gua curiga ama yg buat,” tulis @agvsfd.
Ada juga yang masih tidak percaya kalau bunga prakarya ini terbuat dari kondom bekas. Warganet ini menebak-nebak kalau bunga tersebut dibuat dengan cara melilit plastik. Itu sebabnya terlihat seperti kondom saat sudah jadi bunga.
“Heh itu bukannya pake plastik trs dililitin ke kawat yaaa?” tanya @_yyyaaaaa_.
Kontributor : gabrella seilatuw
Berita Terkait
-
Derita Warga Belakang Hotel Rodamas Purwokerto, Masih Jumpai Kondom Bekas Hingga Suara Gaduh Tengah Malam
-
Inflasi Naik Perlahan, Bank Indonesia Diprediksi Naikkan Suku Bunga Acuan
-
Masih Mandek, Wagub DKI Minta Wali Kota Jaktim Segera Bereskan Lokalisasi Gunung Antang
-
Nagita Slavina Pakai Kemeja Bunga-bunga Harga Rp13 Juta, Netizen: Bunganya Enggak Bakal Layu
-
Soroti Peralatan Dapur Milik Tetangganya dari Barang Bekas dan Hadiah, Pria Ini Tuai Hujatan
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Andre Rosiade Mau Bareskrim Periksa Shin Tae-yong Buntut Tuduhan Pratama Arhan Pemain Titipan
- Penantang Kawasaki KLX dari Suzuki Versi Jalanan, Fitur Canggih Harga Melongo
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga dengan Sensasi Alphard: Mulai Rp50 Juta, Bikin Naik Kelas
Pilihan
-
Gaji Tembus Rp 150 Juta Per Bulan, Cerita Pemain Liga 1 Pilih Main Tarkam di Luar Klub
-
Erick Thohir Angkat Sekjen PSSI Yunus Nusi Jadi Komisaris Angkasa Pura
-
5 Mobil Kecil Murah di Bawah 50 Juta, Hemat Pengeluaran Cocok buat Keluarga Baru
-
Objek Diduga KMP Tunu Pratama Jaya Ditemukan Dekat Jalur Vital Suplai Energi Bali
-
7 Mobil Bekas Murah Favorit Keluarga: Muat Banyak, Irit BBM dan Mudah Perawatan
Terkini
-
Perebutan Kursi Sekda DIY: Adu Kuat 3 Birokrat Top, Siapa yang Unggul?
-
Janjian Tawuran Subuh, Geng V vs M Bikin Geger Lowanu, 10 Ditangkap, Celurit-Pedang Jadi Bukti
-
Diplomat Muda Kemlu Tewas Terlilit Lakban: Kisah Heroiknya Selamatkan WNI di Zona Konflik Terungkap
-
BRI Salurkan BSU Rp1,72 Triliun untuk 2,8 Juta Pekerja Guna Dongkrak Daya Beli Masyarakat
-
Kematian Janggal Diplomat Muda Arya Daru: Keluarga Ungkap Sosoknya yang Bikin Kagum