SuaraJogja.id - Rachel Vennya selalu ingin memberikan hal terbaik buat anak-anaknya. Dia ingin semua momen pertama dalam hidup sang anak berkesan. Salah satunya nonton bioskop pertama putranya, Xabiru.
Selebgram satu ini bahkan sampai menyewa satu studio bioskop untuk anaknya bersama teman-teman sekolahnya menonton film.
"Pertama kali nonton bioskop! Dari kecil gatel banget pgn ajak ke bioskop tapi pengennya memorable jadi harus pas abang udah gede, ngajak temen-temen sekolah dan sahabat2 abang! Seneng bgt tapi katanya filmnya serem sering tutup mata! Haha. Sewa satu studio karena ini pertama kali abang nonton bioskop," ungkap mantan istri Niko Al Hakim ini.
Bukan tanpa alasan dia menyewa satu studio bioskop hanya demi putranya menonton film. Ini karena Xabiru masih kecil dan belum terbiasa dengan orang lain.
"Abang belum tau rules nonton bioskop kaya gimana, karena yang nonton kerabat-kerabat deket jadi nggak ganggu dan nggak enakan sama penonton lain kalo abang berisik atau gimana, yang paling penting tontonannya juga sesuai umur abang, kebetulan udah nonton yang pertama dan kedua di rumah," beber Rachel.
Dia juga sambil mengunggah beberapa potret keseruan Xabiru dan teman-temannya nonton bioskop.
Ternyata ada juga Ansara keponakan Nagita Slavina yang ikutan nonton karena jadi teman Xabiru. Beberapa netizen pun dibuat salfok dengan Ansara.
"Ya Allah gemeeesnyaaa," komentar netizen.
"The genkss dari sejak dini ya bund," komentar netizen lain.
Baca Juga: Kakak Idaman, Intip 9 Potret Gemas Xabiru Anak Rachel Vennya Momong Chava
"Ansara gemes banget," komentar netizen lainnya.
Ada juga yang memuji sikap Rachel Vennya dalam memperlakukan anak-anaknya.
"Chel, youre the best mom ever. every little things kaya first nonton bioskop aja sampai kaya di preparein banget. salut!" sanjung netizen.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Rayakan Momen Idul Adha Bersama, Rachel Vennya dan Okin Kompak Pakai Baju Putih
-
Rachel Vennya Rayakan Lebaran Idul Adha di Rumah Niko Al Hakim
-
Potret Kompak Rachel Vennya dan Vicky Alaydrus Bareng eks Suami Banjir Komentar Kagum
-
Teman SMP Blak-blakan Bongkar Masa Lalu Rachel Vennya, Begini Katanya
-
Masa Kecil Rachel Vennya Dibongkar Teman SMP, Seperti Apa?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Mahasiswa UNY Akui Sengaja Bakar Tenda Polisi Pakai Pilox dan Korek yang Diberi Orang Tak Dikenal
-
Disebut Termahal Kedua di Indonesia, Menelusuri Akar Pahit Biaya Hidup di Jogja yang Meroket
-
Pengamat UMY: Posisi Raudi Akmal Sah secara Kelembagaan dalam Akses Informasi Hibah
-
Relawan BRI Peduli Lakukan Aksi Bersih-Bersih Sekolah untuk Pemulihan Pascabencana Aceh Tamiang
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti