SuaraJogja.id - Sebuah pesawat latih tempur T-50i Golden Eagle yang terbang dari Lanud Iswahjudi dikabarkan jatuh setelah mengalami situasi hilang kontak. Pesawat tersebut hilang kontak seusai satu jam mengudara.
Dikutip dari Beritajatim.com - jejaring Suara.com, dilaporkan bahwa pesawat jatuh di kawasan Nginggil, Kecamatan Kradenan, Blora, Jawa Tengah.
Kepala Penerangan Lanud Iswahjudi Magetan, Mayor Sus Yudha Pramono menjelaskan bahwa pesawat yang jatuh tersebut tengah menjalankan latihan terbang malam rutin.
"Tak hanya pesawat ini saja tapi juga beberapa pesawat lain di Skadron Udara 15, 14, serta 3," terangnya, Senin (18/7/2022) malam.
Baca Juga: Kondisi Lokasi Kejadian Pesawat TNI Jatuh di Nginggil Blora, Lewati Kebun Jati
Berdasarkan rilis resmi dari Dinas Penerangan TNI AU saat ini tim dari TNI AU tengah melakukan evakuasi dan pengamanan di lokasi jatuhnya pesawat tempur T-50i Golden Eagle.
Pesawat yang jatuh tersebut diketahui diterbangkan oleh Lettu Pnb Allan Safitra Indera. Pesawat tersebut lepas landas dari Lanud Iswahjudi pukul 18.24 WIB, kemudian tercatat komunikasi terakhir pukul 19.25 WIB.
Berita Terkait
-
Mulai Lawatan Perdana, Prabowo Mohon Doa Restu Jelang Lepas Landas
-
Helikopter TNI di Blora Mendarat Darurat di Persawahan, 10 Tentara Selamat
-
Detik-detik Heli TNI AD Mendarat Darurat di Persawahan Blora, Begini Kondisi 10 Orang di Dalamnya
-
Najwa Shihab dapat Komentar Pedas, Netizen Sarankan Balas Ala Fufufafa
-
Buntut Sebut Jokowi Nebeng Pesawat TNI AU, Najwa Shihab dapat Kritik Keras hingga Pembakaran Buku
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
Terkini
-
UMKM Konsumtif, Program Penghapusan Utang ala Presiden Prabowo Bisa Tak Efektif
-
Sororti Penyerapan Susu Peternak Lokal, Pemerintah Didorong Berikan Perlindungan
-
Viral Kegaduh di Condongcatur Sleman, Ternyata Pesta Miras Berujung Keributan
-
Solusi Kerja dan Kreativitas: Janji Harda-Danang Gaet Suara Pemuda Sleman
-
Keluhan Bertahun-tahun Tak Digubris, Pedagang Pantai Kukup Gunungkidul Sengsara Akibat Parkir