SuaraJogja.id - Video yang diunggah oleh pengguna TikTok dengan nama akun @sagita_syah ini sukses bikin warganet ngakak. Pasalnya ia membagikan momen saat memakai sebuah toilet umum yang interiornya tidak biasa.
Video dari @sagita_syah ini diunggah di TikTok pada hari Sabtu (28/5/2022) lalu. Pada video tersebut ia awalnya terlihat seperti sedang melakukan mirror selfie biasa. Namun setelah ia mundur dan ruangan tersebut makin terlihat, makin terkejut juga yang menonton.
Ternyata cermin yang ia rekam tersebut dipasang di belakang pintu sebuah toilet. Posisi toilet jongkok itu juga dibuat berhadap-hadapan dengan pintu toilet. Alhasil saat sedang berjongkok di toilet, ia bisa melihat wajahnya di cermin tersebut.
Ia lantas menulis caption kocak pada video tersebut, "Pup sambil introspeksi diri."
Baca Juga: Bayi Pup Hingga Belasan Kali dalam Sehari, Wajarkah?
Bagimana tidak, cermin yang dipasang di belakang pintu tersebut berukuran besar. Besarnya hampir sama ukurannya dengan pintu toilet itu sendiri. Jadi semua isi toilet tersebut bisa terlihat jelas, termasuk jika sedang jongkon buang hajat di sana.
Reaksi warganet juga bermacam-macam lantaran video tersebut. Ada yang merasa takut kalau-kalau cermin tersebut adalah cermin dua arah. Sementara warganet lainnya takut kalau terjadi hal-hal yang berbau mistis di toilet tersebut.
"Takutnya kalau bukan dirumah pribadi, cerminya itu cermin dua arah,” tulis @max2q.
"Agak ngeri pas di cermin nyengir padahal kita ga nyengir, kan kmr mandi tmptnya hal yg ga baik,” tambah @sfhputt.
Warganet lain juga menuliskan kalau sepertinya akan sulit untuk buang air besar jika berhadap-hadapan dengan cermin seperti di dalam video. Ada juga warganet yang merasa geli jika cermin ditempatkan seperti itu.
Baca Juga: Pukuli Kakek-kakek hingga Tewas, Junus Dikenal Arogan dan Suka Rekam Anjing Sedang Pup
"Yang ada fesesnya naik lagi gajadi turun karna ke gep di kaca lagi di liatin wkwk,” tulis @agusurinampyeon.
Berita Terkait
-
Persiapan Lebaran Core Viral di TikTok: 6 Tingkah Orang Tua Totalitas Beberes Rumah Bikin Ngakak!
-
Sikap Gus Miftah Sindir KH Usman Ali Jadi Sorotan, Netizen: Kirain Udah Berubah...
-
Ulasan Buku Kulit Kacang dan Isinya, Inspirasi dari Ragam Analogi Kehidupan
-
5 Teknologi Masa Depan di CES 2025: Robot Humanoid AI dan Cermin Kesehatan
-
Ulasan Buku Cermin Ajaib, Sarat Pesan Moral untuk Pembaca Cilik
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo
-
Jalur Selatan Alami Lonjakan, Polres Kulon Progo Lakukan Buka Tutup Jalur Utama
-
Okupansi Hotel Anjlok 20 Persen di Momen Lebaran, Permintaan Relaksasi PHRI Tak Digubris Pemerintah
-
Gembira Loka Zoo Hadirkan Zona Cakar, Pengalaman Baru untuk Pengunjung Berjalan Bersama Satwa Buas
-
Mudik ke Jogja? BPBD Ingatkan Potensi Bencana Alam: Pantai Selatan Paling Rawan