SuaraJogja.id - Menaiki wahana di pasar malam memang menyenangkan, sekaligus menegangkan. Berbagai macam wahana mulai dari yang seru hingga ekstrem biasanya ada di pasar malam.
Salah satunya wahana kora-kora yang merupakan sebuah kapal raksasa yang berayun. Beberapa orang berteriak dan sedikit ketakutan saat tengah menaiki wahana satu ini, tapi beda dengan bocah satu ini.
Dalam video yang diunggah akun @javascenery di media sosial Instagram terlihat beberapa orang menaiki wahana kora-kora, termasuk seorang bocah yang bikin salfok warganet.
Terlihat dalam video tersebut, salah satu bocah berbaju biru tengah menaiki wahana kapal kora-kora yang berayun sendirian.
Baca Juga: Dikira Tukang Parkir, Video Viral Duta Sheila on 7 Sederhana Minum Es Pakai Plastik di Jalanan
Pada bagian barisan belakang terlihat beberapa pengunjung lain yang ingin merasakan sensasi ekstrim saat menaiki wahana tersebut.
Saat wahana tersebut berayun, beberapa pengunjung yang menaiki wahana kora-kora tersebut dengan ekspresi yang takut akan ketinggian dan ngeri.
Namun hal tersebut ternyata tidak berlaku pada seorang bocah yang naik wahana tersebut sendirian di barisan depan.
Terlihat bocah tersebut tengah berpegangan pada pegangan besi di bagian samping kora-kora tersebut dan tak memiliki ekspresi apapun.
Bahkan bocah tersebut tidak terlihat ketakutan dan ngilu saat menaiki wahana yang cukup ekstrim tersebut.
Baca Juga: Penumpang Mobil Pick Up Duduk di Boks Bikin Melongo, Warganet: Full Safety
Ekspresi bocah tersebut lantas bikin warganet salfok dan heran karena bocah laki-laki tersebut tidak memiliki punya rasa takut, dia tetap tenang dan minkmati wahana tersebut sendirian di pinggir.
Unggahan video seorang bocah naik wahana kora-kora sendirian tanpa ekspresi ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
“Si dedek santuy banget,” tulis salah satu warganet.
“Lain kali harus belajar dari adek ini agar tetap naik wahana dengan santuy,” komentar salah satu warganet.
“Kalah sih kita udah jejeritan, adeknya malah ngantuk gitu,” tulis komentar warganet lainnya.
“Bisa-bisanya malah ngantuk,” tulis warganet di kolom komentar.
“Kalah santuy kita,” komentar warganet di Instagram.
“Lemah kalian semua,” komentar salah satu warganet di Instagram.
Unggahan video seorang bocah naik wahana kora-kora dengan santai ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 6,4 ribu likes di Instagram.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja