SuaraJogja.id - Verrell Bramasta baru-baru ini menjadi host sebuah acara baru berjudul Boys Don't Cry. Salah satu cuplikan tayangannya itu kemudian viral gara-gara sikap aktor 25 tahun itu.
Terlihat Verrell datang ke sebuah pasar yang tempatnya sedikit kumuh. Dia bahkan menunjukkan ekspresi ingin muntah saat berasa di daerah tersebut.
"Bapak yakin Pak, ini tanahnya saja lembek kayak gini," ucapnya sambil ingin muntah.
Verrell terlihat bersikap jijik ketika bapak-bapak yang bersamanya mengambil mangga sisa di tanah. Dia pun disuruh memegang namun terlihat tidak mau.
Baca Juga: Reaksinya Tuai Pro Kontra, Verrell Bramasta Jijik saat Datangi Tempat Kumuh
"Pegang aja enggak apa-apa. Enak ini," ucap si bapak.
Namun Verrell malah ragu dan jijik. "Pak itu sudah kelihatan kotor banget," celetuknya.
Tak hanya itu saja, ada juga saat Verrell dan temannya ikut mencuci buah pepaya yang dipungut bapak-bapak tadi.
Teman Verrell terlihat biasa saja, namun Verrell masih tetap bersikap seperti jijik untuk ikutan membantu.
Banyak netizen kemudian menyoroti sikap Verrell Bramasta yang dinilai lebay. Bagi netizen tempat yang dikunjungi belum termasuk dalam kategori kumuh-kumuh banget.
Baca Juga: VIDEO Reaksi Jijik Verrell Bramasta saat Datangi Tempat Kumuh, Tuai Pro Kontra
"Diih lebay, perasaan gak kumuh banget itu," celetuk netizen.
Berita Terkait
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
-
Beri Lampu Hijau, Venna Melinda Blak-blakan Akui Kangen dengan Fuji
-
Fuji Tak Lebaran Bareng, Jawaban Verrell Bramasta dan Venna Melinda Bikin Warganet Kecewa
-
Verrell Bramasta Puji Fuji Cewek Mandiri dan Gaul
-
Verrell Bramasta Akhirnya Akui Lagi Dekat dengan Fuji
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara