SuaraJogja.id - Lucinta Luna kembali membagikan wajah cantiknya seusai operasi plastik. Kali ini terlihat dirinya tak menggunakan filter apapun dan terlihat natural.
Dibagikan di lini masa Instagramnya, Lucinta Luna berpose manis di atas di sebuah sofa. Suasana tempat yang berwarna merah muda menambah kesan tenangnya sesuai dengan pakaian yang digunakan Lucinta Luna.
Dalam caption fotonya, Lucinta Luna bersyukur dan memuji wajah ayunya setelah melalui berbagai operasi.
"Lucinta berhak bahagia sebagai Ratu. Apa yang aku inginkan akhirnya tercapai setelah melewati berbagai macam gunting, pisa, selang, linggis, palu di meja operasi, akhirnya Ratu sudah menjadi seutuhnya," tulisnya dikutip Rabu (10/8/2022).
Lucinta juga siap dinikahi calon suaminya dan tinggal di Pegunungan Himalaya.
"Siap dinikahi calon suamiku lalu kami akan pindah hidup bahagia di Gunung Himalaya," sambungnya.
Unggahan tersebut sudah mendapat lebih dari 51 ribu likes dan ratusan komentar dari fans dan rekan sesama selebgramnya.
Tak sedikit netizen yang bereaksi dan memuji paras barunya. Namun ada juga yang sekilas menyebut wajah Lucinta mirip dengan penyanyi, Via Vallen.
"Kenapa jadi kayak Via (Vallen)," tanya satu netizen.
Baca Juga: Nyentrik Pakai Topeng sampai Disebut Mirip Lucinta Luna, 5 Gaya Nyeleneh Widy Vierra
"Kok jadi mirip Via Vallen ya?, apa jangan-jangan tempat oplasnya sama kali ya?," tanya netizen satunya.
Selain dimiripin dengan Via Vallen, adapun netizen yang menyarankan Lucinta Luna berlabuh ke Jerman.
"Tinggal di Jerman aja ratu, biar tetanggaan sama mpok ragil," canda netizen.
Berita Terkait
-
Akhirnya Selesai Oplas, Lucinta Luna Akui Kini Siap Menikah
-
Lucinta Luna Kegirangan Dibilang Mirip Jisoo
-
10 Potret Transformasi Lucinta Luna, Semakin Catik Setelah Menjalani Operasi Plastik
-
Reaksi Lucinta Luna Tak Terduga, Ingin Mirip Jisoo BLACKPINK Malah Dibilang Muhammad Fattah
-
Pamer Wajah Baru, Lucinta Luna Ngamuk Disebut Mirip Muhammad Fattah
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Trah Sultan HB II Ungkap Aset Rampasan Geger Sepehi 1812 yang Masih di Inggris, Nilainya Fantastis
-
7 Rumus Tabung Terlengkap Beserta Contoh Soal dan Jawabannya
-
Berakhir Damai, Ini 6 Fakta Kasus 'Jambret Janti' yang Diselesaikan Lewat Restorative Justice
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara