SuaraJogja.id - Beberapa bapak-bapak memiliki hobi yang unik untuk mengisi hari-harinya, namun rupanya hobi ayah warganet satu ini cukup unik.
Dalam video yang diunggah ulang oleh akun @ngakakdagel, warganet ini mengaku jika ayahnya hobi sekali fogging rumahnya.
Terlihat dalam video singkat tersebut, warganet ini tengah keluar dari dalam kamar mandi dan sontak kaget dengan suasana rumahnya.
Warganet ini kaget karena seisi rumahnya dipenuhi kabut dari fogging yang dilakukan ayahnya di dalam rumah.
“Keluar kamar mandi berasa udah pindah alam,” tulis warganet tersebut dalam video.
Sesaat setelah membuka pintu, warganet ini menemukan rumahnya menjadi penuh asap fogging seakan-akan masuk ke dunia yang berbeda dari sebelumnya.
Dalam video tersebut, warganet ini melihat penampakan rumahnya yang tertutup kabut sehingga dirinya sulit berjalan karena jarak pandang tertutup oleh kabut tersebut.
Warganet ini sempat memperlihatkan suasana rumahnya yang berubah seperti ada di alam yang berbeda karena adanya asap tersebut.
Unggahan video seorang warganet yang memperlihatkan hobi ayahnya yang suka fogging rumah secara tiba-tiba ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet. Tidak sedikit warganet yang mengatakan jika sering-sering fogging juga tidak bagus untuk pernapasan.
“Eh buseng ngefogging iseng.. Bahaya buat pernapasan,” tulis salah satu warganet di Instagram.
“Kaya berasa dua zona mistis dan zona perang mistis:sillethills perang:call of duty,” tulis komentar salah satu warganet.
“The real slinethill si ini mah,” komentar salah satu warganet di Instagram.
“Jadi zona perang,” tulis warganet di kolom komentar.
“Masuk ke alam yg sama dngn alm. chester benington haha.. btw bapa lu maen foging didlm rumah pasti pnya kandang motor 2tak ya? Haha,” celetuk salah satu warganet.
“Masih keliatan ini, gw beberapa hari yg lalu keluar kamar mandi bnr² ga keliatan apa² jd nabrak tembok trs pas mau keluar,” cerita warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Deolipa Yumara Sebut Kak Seto Pansos Karena Berupaya Lindungi Anak Ferdy Sambo: Anak di Jalanan Banyak Pak
-
Gempar! Lagi Viral Video Mahasiswa UIN Jember Joget-joget di Dalam Masjid
-
5 Rekomendasi Tempat yang Cocok untuk Membaca Buku, Ada Favoritmu?
-
Viral Cara Ibu Ini Tanggapi Keluhan Anak di Pesantren Menuai Kritik: Anak Saya Akan Sukses Tanpa memberi Menderita
-
Risiko Kanker Payudara Ternyata Bisa Diturunkan hingga 25 Persen dengan Olahraga Pagi
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Disebut Termahal Kedua di Indonesia, Menelusuri Akar Pahit Biaya Hidup di Jogja yang Meroket
-
Pengamat UMY: Posisi Raudi Akmal Sah secara Kelembagaan dalam Akses Informasi Hibah
-
Relawan BRI Peduli Lakukan Aksi Bersih-Bersih Sekolah untuk Pemulihan Pascabencana Aceh Tamiang
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti
-
Akses Mudah dan Strategis, Ini Pilihan Penginapan Jogja Murah di Bawah 500 Ribu Dekat Malioboro