SuaraJogja.id - Dibalik tingkah lakunya yang lucu, kadang kala kucing melakukan tindakan yang menyebalkan. Bahkan sampai membuat manusia yang melihatnya tidak menyangka, mengapa kucing berani melakukan hal tersebut.
Kucing menjadi salah satu hewan yang digemari masyarakat, karena wajahnya yang lucu serta perilakunya yang menggemaskan. Tidak mengherankan kalau ada orang-orang yang sampai memelihara kucing di rumahnya.
Namun, kucing tetaplah hewan. Mereka bisa melakukan tindakan yang di luar kendali manusia bahkan sampai membuat manusia kesusahan menghadapinya. Salah satunya, kucing oranye yang viral usai diunggah oleh akun Instagram @underc0ver.id.
Kejadiannya pada momen upacara yang dilakukan oleh sebuah instansi pemerintah. Lokasi upacara telah dibuat semegah mungkin, dengan adanya mimbar dan ornamen Merah Putih yang cukup kental di lokasi acara.
Baca Juga: Pemakaman Mikhail Gorbachev Digelar di Moskow Tanpa Upacara Kenegaraan
Sayangnya, keindahan lokasi upacara sedikit tercoreng karena ada kucing yang buang hajat di lokasi acara upacara. Kucing berwarna orayne itu, tanpa ragu mengais tanah yang ada di dekat mimbar upacara, dan buang hajat disana.
Sementara itu panitia acara yang melihat tingkah laku yang menjijikan dari kucing oranye itu, langsung mendekati kucing tersebut. Mereka berusaha untuk mengusir kucing, supaya tidak membuang hajat di area upacara.
Sayangnya kucing itu tidak menggubris. Justru dirinya baru meninggalkan lokasi setelah buang hajatnya selesai. Jadi dampak dari adanya kotoran kucing, kemungkinan membuat lokasi upacara agak sedikit bau dan membuat upacara kurang khidmat.
"Kucing oren memang bar-bar," tulis keterangan di video.
Warganet yang melihat aksi kucing ini pun, langsung menyerbu kolom komentar. Berbagai komentar diberikan oleh warganet.
Baca Juga: Ditanya Cita-Citanya Mau Jadi Apa, Jawaban Gala Sky Tak Terduga dan Bikin Ngakak
"Kucing: nih gua kasih penangkal hujan biar acara lu kaga kebanjiran ye gua tanem nih disini," ujar warganet.
Berita Terkait
-
Mengenal Nganten Keris: Upacara Pernikahan Agus Difabel yang Diwakili Keris
-
3 Contoh Susunan Upacara Hari Kartini Lengkap untuk di Sekolah dan Kantor
-
Mendak Tirta dan Pradaksina: Makna Mendalam Ritual Umat Hindu di Prambanan Jelang Nyepi
-
Arti Tepung Tawar Perdamaian, Tuntutan Dari Sultan Palembang untuk Willie Salim
-
Kata-Kata Mudik Lucu 2025, Bikin Ketawa di Tengah Macet!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja