SuaraJogja.id - Uang jajan anak sekolah dasar biasanya tidak mendapatkan banyak dari orang tuanya. Umumnya, uang jajanan sekolah hanya cukup untuk jajan sehari-hari sepulang sekolah.
Namun sepertinya uang jajan sekolah dasar pelajar yang viral di media sosial ini berbeda dari yang lain. Dalam video yang diunggah akun @dagelan di media sosial Instagram terlihat dua bocah SD tengah berada di ATM.
Dalam video tersebut terlihat dua bocah tengah menggunakan seragam lengkap SD dengan membawa tas tengah memegang segepok uang.
Terlihat dalam video tersebut dua bocah SD ini tengah membawa segepok uang pecahan Rp50 ribu di depan mesin ATM.
Dua bocah SD tersebut terlihat tengah mengoperasikan mesin ATM dan tengah bertransaksi di mesin tersebut.
Tidak diketahui berapa uang segepok yang dibawa dua bocah SD tersebut dan digunakan untuk apa. Namun dua bocah tersebut seperti sudah hapal mengoperasikan mesin ATM tersebut.
Pasalnya dalam video tersebut, dua bocah tersebut membawa sepucuk kertas yang diduga adalah nomor PIN ATM atau cara mengoperasikan ATM.
Selain itu, anak SD ini juga tengah menunggu uang dari transaksinya di mesin ATM keluar, terlihat tangan kedua tangan bocah tersebut menodong ke arah lubang keluarnya uang.
Unggahan video dua bocah SD tengah bertransaksi di mesin ATM dan mengambil segepok uang ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
Baca Juga: Video Lawas Krisdayanti Tentang Poligami Viral Lagi, KD : Saya Akan Fighting
“Ayo dek kita temenan,” tulis salah satu warganet.
“Lha kita... Banyak debit card di dompet tp gada saldo wkwk,” tulis salah satu komentar warganet.
“Sangat menghibur jiwa kemisqueenan ku,” komentar warganet lainnya di Instagram.
“Kalah gue ama bocah,” tulis warganet di kolom komentar.
“Nampak miskin ya kayak,” komentar warganet lainnya.
“Bukan maen, anak siapa nih?” tulis warganet lainnya di Instagram.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Tendangan Kungfu Berujung Sanksi Seumur Hidup, KAFI Jogja Pecat Dwi Pilihanto
-
Senyum Lebar Pariwisata Sleman di Libur Nataru, Uang Rp362 Miliar Berputar dalam Dua Pekan
-
Indonesia Raih Prestasi di SEA Games 2025: BRI Pastikan Penyaluran Bonus Atlet Berjalan Optimal
-
Jadwal Pencairan Bansos PKH dan BPNT Januari 2026, Cek Penerima dan Nominalnya!
-
Pengamat Hukum UII: Perbup Hibah Pariwisata Harusnya Diuji Dulu Lewat Judicial Review, Bukan Pidana