SuaraJogja.id - Seorang debt collector spontan kabur saat mendengar pemilik rumah yang hendak ditagih utangnya sedang bertengkar hebat. Selain itu, viral seorang pegawai bioskop dirujak warganet gara-gara menyindir pengunjung yang tidal membeli makanan saat menonton. Di samping itu, netizen membayangkan jika semua tim Liga 1 diasuh pelatih asing, melihat luis Milla disebut sukses sulap permainan Persib Bandung.
Sementara itu, paguyuban keris mendorong diterbikan perda karena 60 persen koleksi keris DIY rusak. Di sisi lain, tim peneliti UGM menyatakan bahwa pendanaan negara untuk proyek IKN tak layak. Simak di bawah ini lima berita paling banyak mencuri perhatian pembaca SuaraJogja.id pada Sabtu (16/9/2022) kemarin:
1. Dengar Pemilik Rumah Bertengkar Hebat saat Tagih Uang, Debt Collector Ini Auto Kabur
Kehidupan rumah tangga seringkali memunculkan berbagai pertengkaran. Hanya saja pastikan untuk tidak membuat pertengkaran menjadi besar, sampai-sampai terdengar oleh orang yang berada di luar rumah.
Konflik di dalam rumah tangga merupakan salah satu bagian dari kehidupan. Hal tersebut tergolong wajar mengingat di dalam keluarga diisi oleh beberapa orang yang memiliki berbagai karakter dan perilaku yang berbeda-beda.
2. Niatnya Sindir Pengunjung yang Tidak Beli Makanan saat Menonton, Pegawai Bioskop Ini Dirujak Warganet
Sebuah tayangan video menunjukkan pegawai sebuah bioskop yang menyindir para pengunjungnya miskin, namun dengan outfit dan gayanya selangit, viral di media sosial.
Video pendek tersebut diunggah oleh Akun Instagram @igtainmenttt. Dalam tayangan video tersebut pegawai bioskop berbaju hitam berjoget dengan alunan musik. Sembari merekam aksinya, perempuan ini juga menuliskan "Gaya elit, nonton ke bioskop, beli makanannya sulit,".
Baca Juga: Luis Milla Disebut Berikan Pengaruh Besar bagi Persib Bandung
3. Luis Milla Disebut Sukses Sulap Permainan Persib Bandung, Netizen Ngebayangin Semua Tim Liga 1 Dilatih Pelatih Asing
Setelah terseok-seok di awal musim BRI Liga 1, kedatangan Luis Milla ke Persib Bandung membawa dampak yang sangat besar dalam skuat tim kebanggaan masyarakat Bandung.
Belum resmi menjabat satu bulan sebagai pelatih menggantikan Robert Rene Albert, eks pelatih Timnas Indonesia tersebut berhasil menyulap kembali Persib Bandung menjadi tim yang menakutkan. Banyak yang menilai jika permainan Maung Bandung di tangan Luis Milla lebih efektif.
4. 60 Persen Koleksi Keris DIY Rusak, Paguyuban Keris Dorong Daerah Terbitkan Perda
Berita Terkait
-
Luis Milla Disebut Berikan Pengaruh Besar bagi Persib Bandung
-
Luis Milla Puji Shin Tae-yong Pelatih Bagus, Netizen Beri Sindiran Keras
-
Persib Bandung Menang Beruntun di Tiga Laga, Daisuke Sato Akui Kehebatan Luis Milla
-
Dengar Pemilik Rumah Bertengkar Hebat saat Tagih Uang, Debt Collector Ini Auto Kabur
-
Debt Collector di Tembak Oleh Penghutang, Warganet : Kalo ga Jadi Pelaku ya Jadi Korban
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Soal Perbup Hibah Pariwisata, Saksi: Wewenang di Bupati Selaku Kepala Daerah
-
Harapan Baru dari Perbukitan Menoreh, Petani Patihombo Mantap Kembangkan Kopi Arabika
-
Populasi Elang Jawa Terancam Punah, Habitat yang Berkurang Drastis Jadi Penyebab
-
Heboh Mbak Rara Pawang Hujan Ditegur Abdi Dalem Saat Labuhan Parangkusumo, Ini Respon Keraton Jogja
-
Sidang Hibah Pariwisata, Saksi Ungkap WA Raudi Akmal dan Arahan Sukseskan Pilkada