SuaraJogja.id - Gaya pacaran Rizky Febian dan kekasihnya Mahalini yang dianggap warganet terlalu mesra jadi sorotan publik, termasuk penampilan keduanya saat di atas panggung saat nanyi bareng.
Tersebar sebuah video yang memperlihatkan keduanya manggung di sebuah acara dan menyanyikan sebuah lagu duet.
Video yang diunggah akun @insta_julid di media sosial Instagram terlihat Rizky Febian dan Mahalini manggung bersama dalam sebuah acara.
Keduanya menggunakan baju serba hitam senada, Rizky Febian menggunakan jas dan celana berwarna hitam.
Baca Juga: Saling Sindir di Media Sosial, Intip 6 Adu Gaya Mahalini vs Ziva Magnolya, Siapa yang Paling Oke?
Sedangkan Mahalini menggunakan gaun serba hitam dengan belahan di salah satu bagian sisinya, sehingga memperlihatkan bagian kakinya jika melangkah.
Keduanya bernyanyi bersama layaknya pasangan duet, namun di satu waktu Rizky Febian dan Mahalini saling berpegangan tangan.
Saat momen tersebut, Rizky Febian menarik Mahalini untuk masuk ke dalam pelukannya. Tangan Rizky Febian melingkar di perut Mahalini dari belakang.
Keduanya bernyanyi berpelukan dan sambil berayun sambil bernyanyi bersama. Penampilan keduanya ini lantas dianggap warganet terlalu mesra.
Penampilannya yang terlalu mesra ini lantas kena nyinyiran warganet di Instagram. Tidak sedikit warganet yang mendukung keduanya.
Baca Juga: VIDEO Mahalini Disebut Tiru Gaya Manggung Ziva Magnolya Viral: Takut Kalah Saing
“Kita tunggu ending nya apalagi mereka beda agama wkwkw,terlalu lengket mengalahkan suami istri SAH klo lagi manggung,” tulis salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Sudah Kena Tegur Bupati, Nathalie Holscher Tak Kapok Terima Undangan ke Sidrap
-
Diminta Mahalini Tak Nikah Lagi, Sule Beri Reaksi Tak Terduga: Pikir Matang-Matang
-
Komentari Unggahan Rizky Febian, Lisa Mariana Dirujak: Awas Aja Lu Ganggu
-
Jelang Satu Tahun Pacaran dengan El Rumi, Syifa Hadju Akui Sempat Alami Anxiety
-
Nangis Nonton Film Jumbo, Mahalini Ingat Momen Kehilangan Orang Tua: Jujur Sedih Banget!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan