SuaraJogja.id - Citayam Fashion Week masih menjadi tren di Indonesia, bahkan tren berjalan di zebra cross di Dukuh Atas ini diikuti salah satu boyband asal Korea Selatan Renjun NCT Dream.
Video tersebut diunggah akun @NCTsmtown_DREAM di media sosial Twitter dengan caption “Nyebrang dulu,”
Dalam video tersebut, nampak Renjun NCT Dream tengah memakai hoodie berwarna putih tengah menyebrang di zebra cross Dukuh Atas tempat biasa dilakukan Citayam Fashion Week.
Terlihat dalam video tersebut, Renjun berjalan melintasi zebra cross Dukuh atas sambil sesekali memegang topi hoodie miliknya yang dipakainya untuk menutupi kepalanya.
Baca Juga: OOTD Citayam Fashion Week ala Renjun NCT Dream, Sepatunya Doang Nyaris Rp16 Juta
Tampak bergaya, saat berjalan, Renjun memasukkan salah satu tangannya ke dalam saku celana nya dan berjalan santai bolak-balik menyebrangi jalan tersebut.
Trend ini diketahui Renjun dan diperagakan saat dirinya bersama anggota NCT Dream lainnya diketahui usai mengadakan manggung di Indonesia beberapa waktu lalu.
Tidak hanya video, Renjun juga berfoto di tengah-tegah zebra cross tersebut. Bahkan caption yang digunakan sangat melokal membuat warganet gemas dengan member NCT Dream ini.
Video singkat yang memperlihatkan Renjun berjalan di zebra cross dukuh atas ini viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet, terutama fans NCT Dream di Indonesia.
“Renjun ikut citayem fashion week, slebew,” tulis salah satu warganet.
Baca Juga: Siap Pindah KTP, Renjun NCT Bagikan Momen Cosplay Jadi Anak Citayam Fashion Week
“Jangan-jangan dia juga tahu begitu syulit lupakan reyhan,” tulis komentar salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Jeje Slebew Sekarang Kerja Apa? Eks Seleb Citayam Fashion Week Sempat Dikira Jualan Kopi Starling
-
Jeje Slebew Dulu Viral gara-gara Apa? Kini Pindah Agama dan Video Terbarunya Kejutkan Netizen
-
Jeje Slebew Jualan Kopi Starling di Jalanan, Fakta di Balik Aksinya Terungkap
-
KAI dan Bank BUMN Resmikan Naming Rights Stasiun Dukuh Atas
-
Annida Allivia Rancang Bogor Fashion Week di Sport Center, Jadikan Ruang Kreatif Baru bagi Gen Z
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan