SuaraJogja.id - Video wawancara Irfan Hakim pada Lesti Kejora viral tentang lagu yang diduga menceritakan perubahan Rizky Billar. Di samping itu, Inul Daratista akhirnya buka suara terkait KDRT yang dialami Lesti Kejora. Selain itu, muncul pernyataan KPI yang melarang pelaku KDRT, hingga karier Rizky Billar disebut-sebut tamat.
Sementara itu, ada pula deretan lima isu artis selingkuh belakangan ini, termasuk Rizky Billar hingga Regi Datau. Di sisi lain, lagu baru Ayu Ting Ting menjadi trending Youtube dan mendapat sanjungan warganet. Simak di bawah ini lima gosip artis hari ini, Sabtu (1/10/2022), dari SuaraJogja.id:
1. Wawancara Irfan Hakim Soal Lagu Lesti Kejora Viral: Billar Berubah?
Kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) pasangan suami istri Lesti Kejora dan Rizky Billar masih panas diperbincangkan. Apalagi beredar video wawancara Irfan Hakim yang bertanya mengenai lagu Lesti berjudul “Sekali Seumur Hidup”, yang dinilai Irfan Hakim bertema perceraian.
Baca Juga: Lesti Kejora Belum Berencana Gugat Cerai Rizky Billar, Komentar Warganet jadi Sorotan
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @lagiupdate_indo memperlihatkan wawancara antara Irfan Hakim, Raffi Ahmad dan Lesti Kejora. Pada sesi wawancara, Irfan Hakim sempat bertanya apakah lagu Sekali Seumur Hidup adalah tentang perceraian.
2. Akhirnya Buka Suara Soal KDRT Lesti Kejora, Tangis Inul Daratista Pecah
Kabar mengenai kasus KDRT yang dialami Lesti Kejora tidak hanya membuat warganet kaget. Pedangdut Inul Daratista, yang sudah menganggap Lesti Kejora sebagai anaknya sendiri, juga merasakan hal yang sama. Terlebih, tanggapannya telah dinantikan publik, menyusul video lawasnya yang viral, di mana ia menangis memberi wejangan pada Rizky Billar supaya menjaga dan tidak memukul istrinya.
Dalam salah satu wawancaranya di salah satu stasiun televisi swasta, Inul Daratista mengungkapkan rasa kesedihannya atas berita yang beredar baru-baru ini yang menyangkut nama Lesti Kejora.
Baca Juga: Terbukti Lakukan KDRT Kepada Lesti Kejora, Rizky Billar Dicekal KPI!
Berita Terkait
-
There's Still Tomorrow: Perjuangan Ibu Lawan KDRT Demi Masa Depan Anak
-
Cemburu Buta! Pria di Blitar Bacok Mantan Istri dan Ibu Mertua!
-
Kini Resmi Cerai, Ingat Lagi Kronologi Kasus KDRT Cut Intan Nabila
-
Ditinggal Pergi Suami Usai Jadi Korban KDRT, Ratu Meta: Ceraiin Saya Aja
-
Ratu Meta Dipukul Suami di Depan Anak yang Masih Kecil
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan