SuaraJogja.id - Pria dalam video pendek ini membagikan cara berkilah kepada istri dengan saat diminta segera pulang. Saat ditelepon istrinya, pria ini langsung memutar video suasana jalan raya dengan handphone.
"Lagi di jalan, ini mau pulang. Lagi di jalan nanggung," kata pria tersebut.
Trik itu pun berhasil membuat percaya istri yang sedang meneleponnya. Setelah ditutup, teman-temannya di kantor tak kuat menahan tawa dengan tingkah rekan kerjanya tersebut.
Video kocak berbohong kepada istri ini diunggah akun Twitter @luculucuaaan, Selasa (18/10/2022). Tayangan ini sudah ditonton 61 ribu orang.
Baca Juga: Catat Buat Pasangan Suami Istri! Ini Saran Posisi Seks Anti Selingkuh dari dr.Boyke
Warganet pun ramai memberikan komentarnya. "Oh jadi gini tingkah laku para suami," tulis warganet menjawab rasa penasarannya.
"Jangan ditiru ya," tulis Eryeena.
Warganet bernama Mahmud Abadi mengatakan ngeri kalau sambil dilihat istrinya. "Video ini lucu buat kita, menakutkan buat mas-masnya klo diliat istrinya," tulis dia.
"Gue selaku istri [bukan istri mereka] kok kesel ya dengernya eh liatnya," tulis Poy.
Maydus Randika membayangkan ketika memutar video suasana jalan raya tersebut, masuk iklan. "Pas lagi telponan masuk iklan: sopi ce ooo deee, sopi ce ooooo deee," tulisnya kocak.
"Kalau divideo terus viral kenal omel juga tuh wkwkkwkw," tulis Fikri.
Tonton videonya di sini.
Kontributor : Ismoyo Sedjati
Berita Terkait
-
Penipu Telepon Ketar-ketir! O2 Luncurkan Senjata Rahasia: AI "Nenek" Super Cerdas
-
Daihatsu Kumpul Sahabat Riuhkan Kota Medan di Akhir Pekan
-
Kumpul Kebo Marak di Indonesia, Kasus Paling di Daerah Ini
-
Rangkaian Acara Daihatsu Kumpul Sahabat 2024 Finish di Kota Medan
-
Penipuan Telepon Meningkat 118%! Kenali Modus "Bisakah Anda Mendengar Saya?"
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
Terkini
-
Eks Karyawan jadi Mucikari Online, Jual PSK via MiChat usai Kena PHK
-
Potensi Bencana Ancam Pilkada di DIY, KPU Siapkan Mitigasi di TPS Rawan
-
Sendirian dan Sakit, Kakek di Gunungkidul Ditemukan Membusuk di Rumahnya
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus