SuaraJogja.id - BarrAt Enterprise mengadakan sebuah acara beauty fesival dengan tema WOMEN'S DAY OUT pada Sabtu-Minggu (22-23/10/2022) di Sleman City Hall, Daerah Istimewa Yogyakarta. Acara ini dilatar belakangi oleh banyaknya tindakan sexuel harrasment yang kerap terjadi di Indonesia akhir-akhir ini. Ditambah dengan semakin pentingnya kesadaran untuk menjaga kesehatan mental.
Diadakan selama dua hari, acara ini dikemas dalam berbagai bentuk, mulai kampanye dan diskusi mengenai kesehatan mental, talkshow kecantikan, dan berbagai tenant dari brand-brand menarik.
Ada berbagai brand skincare dan make up yang dipamerkan dalam acara ini. Mulai dari MS Glow Yogyakarta, Hanasui, Implora, Wardah, Emina, Inez, Somethinc, Avoskin, ZAP, Medglow, dan Touch Me Beauty.
Selain itu, acara ini disponsori oleh Azarine, Telkomsel, Sleman City Hall, dan Tugu Media Yogyakarta. Acaranya dimulai dari pagi, jam 10:00 WIB sampai 22:00 WIB.
Tak hanya diskon yang ditawarkan oleh berbagai brand, ada tempat khusus untuk mengabadikan momen bersama sahabat. Ditambah Make Up Corner yang bisa diakses dengan gratis.
Untuk malam harinya, para pengunjung dimanjakan dengan konser musik. Pada hari pertama, ada GAJ dan Yura Yunita, sedangkan hari kedua dimeriahkan oleh Yovie Nuno.
Penampilan Yura Yunita pun mendapatkan banyak apresiasi dari para penonton. Tak sedikit yang mengaku datang ke sana dari luar kota, demi penyanyi asal Bandung ini.
Yura Yunita tampil memukau dengan mengenakan pakaian batik serba etnik. Yura menyanyikan beberapa single hits miliknya, termasuk Tutur Batin dan sebuah lagu khas Sunda.
Video yang Mungkin Anda Sukai:
Baca Juga: Yura Yunita Hapus Makeup saat Nyanyi Lagu Tutur Batin, Netizen: Kok Aku Nangis
Berita Terkait
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Rambut Rontok: Bukan Soal Potong Rambut, Tapi Perawatan Kulit Kepala
-
Terinspirasi dari Karier sang Ibu, Ternyata Ini Cita-Cita Awal Yura Yunita!
-
Bukan Penyanyi, Yura Yunita Dulunya Bercita-cita Jadi Analis Kimia
-
Yura Yunita Ungkap Pernah Liputan ke Penjara Nusakambangan: Challenging!
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Trah Sultan HB II Ungkap Aset Rampasan Geger Sepehi 1812 yang Masih di Inggris, Nilainya Fantastis
-
7 Rumus Tabung Terlengkap Beserta Contoh Soal dan Jawabannya
-
Berakhir Damai, Ini 6 Fakta Kasus 'Jambret Janti' yang Diselesaikan Lewat Restorative Justice
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara