SuaraJogja.id - Saat pandemi masih belum selesai hingga kini, kekhawatiran akan tertular penyakit dan kesehatan makin meningkat. Untuk menenangkan hati di tengah kondisi yang tak menentu, sebagai seorang muslim kita bisa memanjatkan doa agar diberi kesehatan selalu.
Saat menghadapi wabah penyakit yang menjangkit banyak orang ini, Rasulullah SAW pun telah mengajarkan kepada kita mengenai cara untuk menghentikan penyebaran penyakit, yaitu dengan cara karantina.
Hal ini juga disebutkan lewat hadis riwayat Imam Bukhari, di mana Rasulullah SAW bersabda:
"Jika kamu mendengar wabah di suatu wilayah, maka janganlah kalian memasukinya. Tapi jika terjadi wabah di tempat kamu berada, maka jangan tinggalkan tempat itu."
Baca Juga: World Diabetes Day jadi Momen Tingkatkan Kesadaran Penyakit Diabetes
Selain melakukan yang terbaik, bacalah doa kesehatan dan terhindar dari penyakit berikut ini.
1. Doa agar selalu diberi kesehatan
Bacaan latin: Allaahumma innii a’uudzu bika min zawaali ni’matika, wa tahawwuli ‘aafiyatika, wa fujaa-ati niqmatika, wa jamii'i sakhathika.
Artinya: "Ya Allah, sungguh aku memohon perlindungan kepada-Mu dari hilangnya kenikmatan yang telah Engkau limpahkan, berubahnya kesehatan yang telah Engkau karuniakan (sehat kemudian menjadi sakit), hukuman-Mu yang datang secara tiba-tiba, dan dari segala hal yang bisa menyebabkan kemurkaan-Mu." (HR. Muslim no. 2739).
2. Doa agar dijauhkan dari penyakit menular
Baca Juga: Layanan Kesehatan Semakin Dekat, Akses Pengobatan Penyakit Kronis Kini Bisa Diakses Lewat Smartphone
Bacaan latin: Alloohumma innii 'auudzu bika minal baroshi wal junuuni wal judzaami wa min sayyi-il asqoom.
Berita Terkait
-
Anak Muda Rentan Parkinson? Ini Fakta yang Harus Kamu Tahu Sebelum Terlambat
-
Daftar Makanan Pencegah Sakit Jantung
-
Riwayat Penyakit Titiek Puspa: Pingsan Saat Syuting, Jalani Operasi, dan Wafat di Usia 87 Tahun
-
9 Tanda Kerusakan Ginjal, Termasuk Sering Buang Air Kecil
-
Kanker Masih Jadi Tantangan, Perlu Pendekatan Personal dan Terukur untuk Tangani Pasien
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja