SuaraJogja.id - Piala Dunia 2022 telah berlangsung sejak Minggu (20/11/2022) di Qatar sebagai tuan rumah. Bagi penggemar bola, setiap pertandingan tentunya tidak akan dilewatkan begitu saja.
Dijadwalkan sebagai ajang Piala Dunia termahal dalam sejarah, Piala Dunia 2022 memiliki banyak hal menarik yang tidak boleh dilewatkan. Qatar menjadi tuan rumah mulai 20 November hingga 18 Desember 2022. Ini juga menandai pertama kalinya Piala Dunia terjadi di dunia Arab.
Berkat pembelian hak cipta, penggemar sepak bola di Indonesia dapat menyaksikan 64 pertandingan di Piala Dunia 2022 secara lengkap hingga final nanti.
Jika kamu ingin menikmati siaran piala dunia dengan nyaman, kamu harus mencari link streaming legal agar bisa nonton hingga final.
Baca Juga: Deretan Wags Cantik Timnas Jerman, dari Model Victoria's Secret hingga Arsitek
Jika masih kebingungan link gratis nonton piala dunia 2022 yang legal, berikut deretannya. Jangan sampai kelewatannya.
1. Moji
Salah satu link nonton piala dunia 2022, kamu bisa mengunjungi situs Moji yang tersedia di Indonesia secara resmi. Di sini kamu bisa nonton dengan kualitas jernih hingga final:
https://www.moji.id/fifa-world-cup-qatar-2022
2. Klikdaily
Baca Juga: Jelang Belanda vs Qatar, Louis van Gaal Wanti-wanti Tak Ada Tekanan ke Tim Oranje Sebab Harus Menang
Selanjutnya ada Klikdaily yang merupakan startup di Indonesia yang mengantongi hak siar resmi untuk menyiarkan FIFA 2022. Pengguna bisa menonton Piala Dunia 2022 hingga final melalui Klikdaily:
https://klikdaily.com/#fifa
3. SCTV
Jika tidak memiliki berlangganan dengan layanan streaming, kamu bisa memanfaatkan hak siar resmi SCTV . Penggemar bola di Indonesia dapat menikmati siaran Piala Dunia 2022 melalui saluran TV SCTV secara gratis:
https://www.sctv.co.id/
4. BBC iPlayer
Pengguna layanan BBC iPlayer di Indonesia bisa memanfaatkan saluran ini untuk menyaksikan pertandingan Piala Dunia 2022 setiap hari hingga final nanti:
https://www.bbc.co.uk/iplayer/episodes/m0015ypx/fifa-world-cup-2022
5. Vidio
Terakhir ada link Vidio yang juga memegang hak siar resmi Piala Dunia 2022. Pengguna dapat menggunakan link live streaming di aplikasi Vidio, melalui laptop maupun HP:
https://www.vidio.com/live/9430-champions-tv-world-cup-1?schedule_id=2271946
Itulah tadi deretan link gratis nonton Piala Dunia 2022 secara legal untuk masyarakat Indonesia penggemar sepak bola. Ikuti terus pertandingan Piala Dunia 2022 dan dukung tim sepak bola jagoan kamu ya
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Punya 5 Kemiripan dengan Argentina, Timnas Indonesia U-23 Bisa Juara Piala Asia U-23 2024
-
Menantikan Tuah Al Thumama Stadium, Venue Laga Penentuan Indonesia vs Jepang
-
Sama-sama Tantang Uji Coba Negara Piala Dunia 2022, Timnas Indonesia Full Senyum, Malaysia Meringis
-
Breakingnews Angel Di Maria Pensiun dari Timnas Argentina
-
Kamboja Bikin Kejutan Agendakan Laga Uji Coba Lawan Tuan Rumah Piala Dunia 2022
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
Terkini
-
Keroyok dan Bacok Orang saat Tawuran, Polisi Amankan 11 Orang Dewasa dan Anak-anak
-
Yuk Dapatkan Diskon Biaya Provisi 50% Sambut HUT ke-129 BRI, Ini Daftar Program Special BRIguna
-
Warga Keluhkan Bau Busuk dari Sejumlah TPST di Sleman, Ini Langkah yang Dilakukan DLH
-
Temui Endah Subekti-Joko, Bupati Petahana Gunungkidul Sunaryanta Akui Kekalahannya
-
Damkar Kota Jogja Evakuasi Buaya Sepanjang 3 Meter, Diduga Peliharaan Warga yang Lepas