SuaraJogja.id - Pada prosesi malam Midodareni, Joko Widodo tampak menghentikan langkahnya ketika memasuki kediaman Erina Gudono. Banyak warganet yang kemudian menyoroti hal tersebut. Pasalnya, mereka penasaran dengan alasan Presiden Jokowi mendadak berhenti melangkah ketika dipersilakan memasuki kediaman calon istri Kaesang itu.
Sikap Jokowi tersebut ternyata dilakukan lantaran menghargai adzan Isya. Dari kediaman Erina tersebut, adzan dari masjid terdekat memang terdengar jelas. Oleh karena itu, orang nomor satu di Indonesia itu tampak menghormatinya dan meminta rombongan keluarganya untuk berhenti sejenak mendengarkannya.
Hal itu tampak dari isyarat Kaesang kepada panitia acara, Ia mengisyaratkan agar acara dihentikan sementara untuk mendengarkan adzan terlebih dahulu. Hal itu un sontak mengundang berbagai pujian warganet.
Mereka mengaku sangat salut dan bangga dengan sikap Presiden Indonesia tersebut. Momen tersebut juga dibagikan oleh akun TikTok @Dedisanjaya, Jumat (9/12/2022) kemarin. Unggahan tersebut pun dibanjiri komentar warganet.
“Subhanallah,” ujar @rochmad.
“Bener sih, kalau lagi ada suara adzan kita harus dengerin sampe selesai dan diam sejenak walaupun lagi berutinitas,” timpal @fukhhaihoaoin.
“Memang Pak Jokowi orangnya saleh dan hebat pokoknya lah,” ungkap @adekuban.
“Attitude, matur sembah nuwun Pak Presiden,” timpal @atierozza.
“Beliau memberi contoh pada masyarakatnya dengan adanya adat Jawa dan tutur sopan santun untuk dilestarikan,” tulis @si_.
Baca Juga: Gemasnya Jan Ethes dan Sedah Mirah yang Kompak Joget di Acara Ngunduh Mantu Kaesang dan Erina Gudono
Kontributor: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
-
Tumplek Punjen hingga Nyebar Udik-udik, Deretan Tradisi Jawa di Ngunduh Mantu Kaesang Pangarep
-
Desta Tinju Perut Kaesang saat Berikan Ucapan Selamat, Reaksi Paspampres Jadi Sorotan
-
Cantik dengan Alis Tanduk Rusa, Ini 8 Detail Penampilan Akad Nikah Erina Gudono yang Penuh Makna
-
2 Pelanggaran Aturan Negara di Ngunduh Mantu Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
-
Sri Mulyani Umumkan 26 Nama Lolos Seleksi DK LPS, Ada Mantan Bos BUMN, BI Hingga OJK
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Memori 512 GB di Bawah Rp 5 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Mentan Amran Geram Temukan Pupuk Palsu: Petani Bisa Langsung Bangkrut!
-
Realisasi KUR Tembus Rp131 Triliun, Kredit Macet Capai 2,38 Persen
Terkini
-
443 Juta Transaksi: Bukti Peran Strategis AgenBRILink untuk BRI
-
Jebakan Maut di Flyover, Pengendara Motor Jadi Korban Senar Layangan! Polisi: Ini Ancaman Berbahaya
-
Gula Diabetasol, Gula Rendah Kalori
-
Angka Kecelakaan di Jogja Turun, Polisi Bongkar 'Dosa' Utama Pengendara yang Bikin Celaka
-
Tangguh di Tengah Dinamika Global, BRI Pimpin Daftar Teratas Bank di Indonesia versi The Banker