SuaraJogja.id - Merayakan Natal tidak lengkap tanpa menghadirkan kue kering untuk keluarga. Bagi kamu yang mau merayakan natal di Jogja, berikut ini beberapa rekomendasi toko kue kering di Jogja yang bisa menjadi alternatif dan pilihan untuk menemukan kue yang nikmat.
Natal jatuh setiap tanggal 25 Desember. Sebagai perayaan sekali dalam setahun, banyak yang berusaha untuk memberikan sesuatu yang terbaik, bagi keluarga saat momen natal. Salah satunya adalah menghadirkan kue kering.
Selain pohon natal, kue kering adalah salah satu yang tidak boleh luput dihadirkan. Toko kue kering tersebar di berbagai kota, salah satunya adalah Jogja. Terdapat beberapa toko kue kering di Jogja yang bisa menjadi pilihan untuk membeli kue yang enak.
1. Essen Roti dan Kue
Baca Juga: 3 Resep Butter Cookies Praktis dan Simpel untuk Camilan Sehari-hari
Diawali oleh Essen Roti dan Kue. Toko kue kering Jogja ini menyediakan berbagai jenis roti dan kue yang nikmat. Tidak itu saja, toko kue ini juga menyediakan es krim yang beraneka rasa. Untuk kuenya harga di Essen tidak terlalu mahal dan pilihannya beragam.
Jadi kamu bisa membeli satu atau dua kue, tetapi bisa juga membeli dalam jumlah besar. Lokasi toko ini ada di Jalan Bugisan Nomor 7, Yogyakarta.
2. Mirota Bakery
Nama Mirota pastinya identik dengan supermarket yang menyediakan berbagai kebutuhan secara lengkap. Namun, di Jogja terdapat pula Mirota Bakery yang khusus menyajikan berbagai kue dengan rasa yang nikmat.
Mirota Bakery menjual berbagai homemade cake maupun roti dengan rasa yang tidak kalah dengan bakery atau cake ala kedai kue bintang lima. Jadi sangat cocok untuk menjadikan Mirota sebagai pilihan dalam mencari kue kering. Lokasinya ada di Jalan Faridan Muridan Noto Nomor 7, Kotabaru, Kecamatan Gondokusuman, Yogyakarta.
Baca Juga: Ingin Buat Kue Kering Untuk Natal, Berikut Deretan Resepnya
3. Jasmine Cakery
Toko kue kering di Jogja berikutnya ada Jasmine Cakery. Toko ini sudah ada sejak lama sehingga cukup dikenal oleh masyarakat Jogja. Bukan cuma itu, Jasmine Cakery juga menawarkan kue yang lengkap dan rasanya enak, sehingga cocok bagi yang ingin mencari kue untuk momen Natal.
Pada acara keagamaan seperti Natal, Jasmine Cakery juga menerima pemesanan parcel atau bingkisan Natal. Lokasi toko kue ini berada di Jalan Gedong Kuning No. 161A, Yogyakarta.
4. Parsley Bakery & Cake Shop
Rekomendasi terakhir adalah Parsley Bakery & Cake Shop. Toko ini menawarkan kue ulang tahun, kue kering, sampai dengan aneka roti yang fresh from the oven.
Harganya terjangkau dan enak-enak, sehingga pas untuk dimakan saat momen Natal. Lokasi toko kue ini berada di Jalan Kaliurang KM 5,3 nomor A19, Yogyakarta.
Well, itu tadi informasi mengenai 4 toko kue kering di Jogja yang bisa menjadi pilihan ketika momen Natal 2022 tiba. Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat berbelanja.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
7 Tips Jitu Diet Usai 'Gasak' Makanan dan Kue Kering Lebaran, Tak Perlu Pusing Badan Melar
-
3 Rekomendasi Online Shop Hampers Lebaran Kue Kering, Enak dan Unik!
-
Resep 5 Kue Jadul yang Masih Jadi Favorit Saat Lebaran
-
Lebaran Membawa Berkah, Nastar Jadi Kudapan yang Ciptakan Kemandirian Ekonomi
-
Salut! Capai 600 toples, Siswa SMK Marsudirini Solo Jual Kue Kering hingga ke Luar Pulau Jawa
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Sirekap di Jogja Sempat Bermasalah, Petugas Tak Bisa Unggah Data TPS
-
KDRT Tinggi di Gamping, Pemkab Sleman Luncurkan Layanan Konseling Keliling
-
Korban Laka Tunggal di DAM Cangkring Bertambah, Ini Identitasnya
-
Turun Dibanding 2020 hingga 10 Persen, KPU Ungkap Alasan Partisipasi Pemilu Berkurang
-
Miris, Pelajar Kelas 10 Sebuah SMK di Gunungkidul Dicabuli Ayah Tirinya Berulang Kali