SuaraJogja.id - Umrah adalah salah satu kegiatan ibadah dalam agama Islam. Atau bisa diartikan dalam sebuah makna dari istilahnya itu mengacu pada aktivitas Ziarah. Ibadah Umrah ini bisa dilakukan sepanjang tahun.
Menjalani kunjungan suci ini, umat Islam di Indonesia pun tercatat cukup rajin. Dalam data mengatakan, per Desember 2022, tercatat sudah 957.016 jamaah umrah dari Tanah Air yang berangkat ke Tanah Suci.
Ibadah Umrah merupakan impian setiap umat Islam di seluruh Dunia. Banyak para Muslim yang menabung demi mewujudkan berangkat menjalani perjalanan suci.
Lalu, berapa besaran biayanya? Nah, bagi semua para calon jamaah khusus dari Yogyakarta, Anda harus mengetahui perkiraan besarnya biaya umrah Jogja yang sudah kami rangkum dengan sebagai berikut:
Patokan Biaya Paket Umrah 2023
Sebagai gambaran ini merupakan referensi yang kami rangkum terkait biaya umrah 2023 2024. Namun angka berikut bukanlah angka yang pasti, slias menjadi referensi Anda saja. Berikut adalah rentang biayanya:
1. Paket hemat: Rp28 juta hingga Rp31 jutaan
2. Paket reguler: Rp33 juta hingga Rp36 juta
3. Paket mewah: Rp37juta hingga Rp45 juta
Baca Juga: Apa Perbedaan Haji dan Umrah? Simak Rukun dan Waktu Pelaksanaannya
Biasanya perbedaan biaya itu ada di pemilihan hotel dan maskapai yang dipakai. Patokan biaya ini berlaku untuk tahun saat ini karena beberapa komponen banyak yang mengalami kenaikan.
Berita Terkait
-
Perjalanan Mualaf Ruben Onsu: Dikonfirmasi Limbad, Demi Nikahi Desy Ratnasari?
-
Berkah Ramadan! Ayah Miliano Jonathans Menjadi Mualaf, Anaknya Calon Timnas Indonesia Bakal Nyusul?
-
Lagi Umrah, Rezky Aditya Kena DBD Hingga Masuk Rumah Sakit dan Disusul Citra Kirana
-
Update Terkini: Kondisi WNI Korban Kecelakaan Bus Umrah, Pembuatan Surat Pengganti Paspor Dipercepat
-
12 Jemaah Umrah Lolos Kecelakaan Maut di Jeddah, Paspor Mereka Diganti SPLP
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
Terkini
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik
-
Putra Prabowo Berkunjung ke Kediaman Megawati, Waketum PAN: Meneduhkan Dinamika Politik