SuaraJogja.id - Satu setengah tahun lalu, tepatnya Desember 2021, salah seorang miliader yang tinggal di Yogyakarta, Sutardi atau Suta Mahesa diketahui mencari malaikat penolongnya. Wanita bernama Sri atau Tri yang pernah membantunya bangkit dari keterpurukan pada 2015 silam hingga kini menjadi desainer sekaligus pengusaha sekaliber internasional dengan label Farah Button.
Sutardi yang sempat diwawancarai SuaraJogja.id saat mencari Bu Sri atau Tri yang meminjaminya uang sebesar Rp 15 juta sebagai modal usaha saat dia harus numpang tidur bersama istrinya di SPBU Jalan Magelang yang kini tutup memberi tahu bila dia akhirnya menemukan wanita baik tersebut. Sutardi yang kini punya outlet di berbagai mall di Indonesia dan merambah Jepang hingga Hawai pun mengucap syukur tidak terhingga.
"Mbak, akur akhirnya bisa ketemu meski lewat online sama itu ibu itu, Namanya bu putri, alhamdullilah banget," ujar Sutardi di Yogyakarta, Jumat (14/07/2023).
Pasca pemberitaan yang viral tersebut, menurut bapak dua anak itu, dia bahkan sempat dihubungi lewat telepon dari puluhan orang. Sutardi memang menyertakan nomor telpon pribadinya di sosial media (sosmed) untuk mencari Bu Putri
Baca Juga: Menyatu dengan Alam, Penampilan Awet Muda Wulan Guritno di Jogja Bikin Pemandangan Makin Segar
Namun hal itu justru dimanfaatkan sejumlah pihak yang mengaku orang pertama yang telah menolongnya tanpa pamrih tersebut. Namun ujung-ujungnya mereka hanya meminta uang ke Sutardi untuk membalas budi.
"Saat berita saya cari bu putri viral, puluhan orang telpon saya mengaku sebagai dia. Semua telpon, ada yang bahkan masih muda. Mereka cerita sesuai yang dibaca [di media massa]. Pertama ada yang bikin saya deg-degan wah ini orangnya, tapi ternyata bukan," tandasnya.
Sutardi sempat menyerah untuk mencari keberadaan Putri karena saking banyaknya orang yang mengaku sebagai penolongnya. Ujung-ujungnya meminta uang mulai dari Rp 10 juta, tak hanya kepadanya namun juga istri dan asistennya.
"Bahkan ada yang ngaku sekarang sudah janda dan tidak punya uang. Masa sih, padahal suaranya masih muda, padahal bu putri waktu 2015 lalu sudah berusia sekitar 40 tahun lebih," jelasnya.
Namun ternyata kebenaran akhirnya menemukan jalannya. Setelah satu tahun lebih sekitar 2022 lalu, tiba-tiba Sutardi mendapatkan Direct Message (DM) di Instagramnya dari seseorang yang isinya singkat .
Baca Juga: Sinopsis Film Insidious: The Red Door dan Jadwal Tayang Bioskop Jogja
Bu Putri menyapanya dan meminta ijin menelponnya. Saat Sutardi ditelpon, Bu Putri yang tengah berada di luar negeri karena menemani anaknya kuliah menyapanya dan menyebut nama istrinya Farah Milayati Dias Irawan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Jogja Film Pitch and Fund 2024 Digelar, Terpilih 4 Film Karya Sineas Lokal yang Menggugah Sanubari
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
Terkini
-
KUR BRI Capai Rp42 Triliun, 975 Ribu UMKM Telah Memperoleh Bantuan
-
Kamandalu Ashitaba, UMKM Binaan BRI Siap Go Global Lewat BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Romo Bobby dan Kenangan Bersama Paus Fransiskus: Salju di Musim Panas Dunia
-
Jabatan Penting di Sleman Segera Diisi, Bupati Sleman Prioritaskan Eselon 3 dan 4
-
Bupati Sleman "Diwanti-wanti" Sultan: Pesan Mendalam di Balik Gelar Baru dari Keraton Yogyakarta