Kost Rumah Zahra Tipe C
Kost putri lain yang berada dekat dengan kampus UAJY adalah Kost Rumah Zahra Tipe C Depok Sleman Yogyakarta. Kost ini berlokasi dekat dengan flyover Janti.
Mematok harga Rp1.7 juta per bulan, Anda sudah mendapatkan fasilitas kamar 3x4 meter, listrik. AC, WiFi, kasur, meja, televisi, lemari baju, dan kamar mandi dalam.
Kost ini juga memberikan fasilitas lahan parkir luas, muat untuk sepeda motor hingga mobil.
Kost Kembang Deso Tipe A
Kost Kembang Deso Tipe A Depok Sleman merupakan kost campur yang berada dekat dengan kampus UAJY. Kost ini juga berdekatan dengan Hotel Sheraton, Stasiun Lempuyangan, Carrefour Transmart, UNY, dan UGM.
Dengan harga Rp1.5 juta per bulan, Anda akan mendapatkan fasilitas kamar 3x4 meter, AC, WiFi, kasur, meja rias, televisi, bantal, guling, meja rias, cermin, kamar mandi dalam, tapi belum termasuk listrik. Kost ini juga menyediakan dapur, ruang santai, ruang tamu, dan penjaga kost.
Kost Nirvana Inn
Info kost Jogja lainnya adalah Kost Nirvana Inn Wahid Hasyim Yogyakarta. Kost ini bisa disewa oleh mahasiswa maupun mahasiswi yang berkuliah di UAJY lantaran lokasinya yang berada dekat dengan kampus tersebut.
Baca Juga: 4 Langkah Efektif Bersihkan Toilet Kloset bagi Anak Kos
Selain itu, kost ini juga dekat dengan Masjid Muslim United, BSI KCP Yogyakarta, UPN, dan RS JIH.
Jika hendak menyewa kost ini, Anda perlu mengeluarkan biaya Rp1.699.000 per bulan. Dengan biaya yang cukup tinggi ini, Anda akan mendapatkan fasilitas berupa kamar 3x5 meter, AC, kasur, bantal, guling, meja, televisi, meja, meja rias, lemari baju, kursi, cermin.
Kost ini pun menyediakan fasilitas WiFi, ruang tamu, penjaga kost, ruang jemur, CCTV, dan lahan parkir yang luas.
Kost Mami Lily Tipe B
Kos campur lain yang berada dekat dengan UAJY adalah Kost Mami Lily Tipe B Depok Sleman. Kost ini hanya berjarak 1,5 KM dari kampus UAJY. Selain itu, kost ini juga dekat dengan Masjid Jami Tajem, BNI Syariah Jalan Kaliurang, dan RS Umum Hermina.
Kost ini termasuk kost murah Jogja. Anda hanya perlu membayar Rp800 ribu per bulan untuk bisa menempati kamar di sini. Dengan biaya yang cukup terjangkau, Anda akan mendapatkan fasilitas kamar 2,5x2,5 meter, kasur, meja, lemari baju, ventilasi, jendela, kursi, dan kamar mandi.
Berita Terkait
-
4 Cara Cek IPK Mahasiswa, Simak Tipsnya Agar Dapat Data Akurat
-
Barisan Wanita Pelacur dan Maling, Strategi Gila Indonesia Lemahkan Penjajah di Jogja
-
4 Langkah Efektif Bersihkan Toilet Kloset bagi Anak Kos
-
Dear Eleanor Tea House, Tempat Ngeteh Cantik di Yogyakarta
-
Kamu Pasti Butuh, Ini 5 Barang Penting Kamar Kos Fungsional dan Elegan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti
-
Akses Mudah dan Strategis, Ini Pilihan Penginapan Jogja Murah di Bawah 500 Ribu Dekat Malioboro
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Rayakan Ulang Tahun ke-2 dengan Menggelar Berbagai Kegiatan
-
Trah Sultan HB II Ungkap Aset Rampasan Geger Sepehi 1812 yang Masih di Inggris, Nilainya Fantastis
-
7 Rumus Tabung Terlengkap Beserta Contoh Soal dan Jawabannya