SuaraJogja.id - Keberadaan kantor polisi sangat penting terutama terkait pelayanan keamanan bagi masyarakat. Berikut terdapat deretan alamat dan nomor telepon kantor polisi daerah Kulon Progo, Yogyakarta.
Daftar di bawah juga sudah dilengkapi dengan link Google Maps untuk memudahkan pencarian. Masyarakat bisa menemui satu Polres dan lebih dari 8 Polsek di Kulon Progo. Sebagai informasi, daerah hukum kepolisian terbagi menjadi empat macam yaitu Mabes (Markas besar), kepolisian daerah (Polda), kepolisian resort (Polres), dan kepolisian sektor (Polsek). Apabila terdapat tindak pidana di kecamatan, maka masyarakat bisa melaporkan ke Polsek terdekat.
Namun mereka juga bisa melaporkan ke wilayah administrasi lebih tinggi seperti Polres dan Polda. Polres untuk wilayah setingkat kabupaten/kota sementara Polda untuk wilayah provinsi. Fungsi utama kantor polisi adalah menjaga keamanan, penegakan hukum, serta ketertiban masyarakat. Kantor polisi memberikan pelayanan kepada masyarakat terkait laporan kejahatan di mana mereka juga dapat memberikan bantuan dalam situasi darurat. Daftar di bawah berisi alamat lengkap kantor polisi beserta nomor teleponnya.
Terkait layanan lebih cepat, Polri sebenarnya sudah membuka Contact Center 110. Dikutip dari laman resmi Polri, Contact Center 110 memungkinkan pencatatan /perekaman setiap interaksi Polri & masyarakat, sehingga dimungkinkan pengendalian respons kebutuhan masyarakat terhadap Polri.
Baca Juga: Geger Penemuan Mayat Mengapung pada Sungai di Kulon Progo, Sempat Jadi Tontonan Warga
Masyarakat yang nantinya melakukan panggilan ke nomor akses 110 akan langsung terhubung ke agen yang akan memberikan layanan berupa informasi, pelaporan (kecelakaan, bencana, kerusuhan, dll) dan pengaduan (penghinaan, ancaman, tindak kekerasan dll).
Masyarakat bisa menggunakan layanan Contact Center 110 secara gratis. Berikut daftar kantor polisi daerah Kulon Progo:
1. Polres Kulon Progo
Alamat: Jl. Yogyakarta - Wates No.Km.2, Ngramang, Kedungsari, Kec. Pengasih, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta 55652
Nomor Telepon: 0274-773110
Google Maps: https://maps.app.goo.gl/7YmjtEruF2yFHgQw7
2. Polsek Nanggulan
Alamat: Jl. Sentolo Nanggulan, Temanggal, Wijimulyo, Kec. Nanggulan, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta 55752
Nomor Telepon: 0274-522747
Google Maps: https://maps.app.goo.gl/TwLwMyCiY8xmagMXA
Berita Terkait
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB