Scroll untuk membaca artikel
Galih Priatmojo
Kamis, 28 Maret 2024 | 16:13 WIB
kegiatan seminar ‘Berani Speak Up Lawan Kekerasan Seksual’ yang dikemas dalam Ngabuburit Bersama Satgas PPKS Universitas Amikom Yogyakarta, di Ruang Citra II Universitas Amikom Yogyakarta, Rabu (20/3/2024).

Dalam sambutannya, Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Amikom Yogyakarta, Achmad Fauzi menyampaikan, persoalan kekerasan seksual di lingkungan kampus cukup memprihatinkan. Karenanya, harus ada kepedulian meskipun bukan menjadi anggota Satgas PPKS.

“Dengan demikian diperlukan sinergi dan kolaborasi dengan organisasi mahasiswa ataupun dengan mahasiswa itu sendiri (di luar keorganisasian), sehingga dapat meminimalisir kekerasan seksual,” paparnya.

Load More