SuaraJogja.id - Berikut ini adalah profil Aris Suhariyanta. Punya pengalaman di Pemkab Bantul, Aris maju dalam Pilkada 2024 mendampingi Bupati Petahana Bantul, Abdul Halim Muslih.
Lantas bagaimana sosok mantan pejabat di pemerintahan Bantul ini?, berikut ulasannya.
Profil
Aris Suhariyanta adalah eks pejabat di Pemkab Bantul. Aris menjadi ASN sekitar 35 tahun.
Baca Juga: Sepak Terjang dan Kekayaan Mahmud Ardi Widanto yang Maju Dalam Kontestasi Pilkada Gunungkidul 2024
Ia menjadi Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPUPKP) Bantul dan mundur untuk pencalonannya sebagai Wakil Bupati Bantul.
Riwayat Hidup
Aris Suhariyanta memang lebih banyak menangani kondisi infrastruktur di Bantul. Sebgai Kepala DPUPKP menjadi sosok yang ikut membangun Bantul di segi infrastruktur.
Tak hanya menjadi ASN, Aris Suhariyanta juga menjabat sebagai Ketua Taekwondo Indonesia Kabupaten Bantul hingga saat ini.
Karier Politik
Baca Juga: Detik-detik Truk Hantam Pemotor di Bantul, Ibu Hamil Tewas, Suami Luka-luka
Terjun di Pilkada adalah hal baru bagi Aris. Lama menjadi ASN Aris memang beberapa kali didekati parpol.
Berita Terkait
-
Mendagri Tito Tolak Usulan Fraksi Gerindra Minta PSU Pilkada Pakai Dana Pendidikan: Kami Gak Korbankan yang Wajib
-
Minta KPU-Bawaslu Seefisien Mungkin Ajukan Anggaran PSU Pilkada, Hitung-hitungan Kemendagri Tak Sampai Rp 1 T
-
Alasan Efisiensi, KPU Tiadakan Kampanye Akbar di PSU Pilkada 2024
-
Jelang PSU, Kekalahan Andika di Pilkada Serang Disebut karena Warga Tolak Dinasti Politik
-
Dede Yusuf soal PSU Pilkada 2024 Digelar saat Puasa: Yang Penting Pengawasannya!
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
-
Enjoy Soal Persaingan Lini Depan, Septian Bagaskara: Pelatih Punya Wewenang
-
Lepas Pelatih Kiper demi Timnas Indonesia, Bos Dewa United FC Ucap Pesan Menyentuh
-
Patrick Kluivert Harus Coret 6 Pemain Jelang Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Tersingkir?
-
Dulu Calon Bintang Timnas Indonesia, Jagoan Indra Sjafri Malah Ditendang Klub Kasta Terbawah
-
Antusiasme Go Ahead Eagles Lepas Dean James ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Antisipasi Kecurangan Takaran Terulang, Mendag Bakal Kontrol Ketat Produksi Minyakita
-
Berdayakan Tukang Becak Kayuh di Bulan Ramadan, Muhammadiyah Bagikan Becak Listrik 1912
-
Pedagang di Gunungkidul Keluhkan Pasar Kian Sepi, Sebagian Terpaksa Memilih Tutup
-
Sambut Arus Mudik, Terminal Wonosari Gelar Ramp Check dan Siapkan Karpet Lesehan di Ruang Tunggu
-
Batal Dibuat Satu Arah, Plengkung Gading Ditutup Total