"Kehadiran beliau [Sophie Kirana dan Melati Tedja] diharapkan dapat memberikan inspirasi dan motivasi bagi para calon pengantin dalam merencanakan pernikahan mereka," kata Marketing Communication Staff Angelina Sulistyo.
Dalam talkshow-nya, Sophie Kirana & Melati Tedja, menyinggung betapa pentingnya treatment atau perawatan bagi pasangan yang hendak menikah.
Salah satunya melalui Taman Sari Royal Heritage Spa yang ada di Mustika Yogyakarta Resort & Spa. Terdapat berbagai fasilitas yang menarik untuk dinikmati para calon pengantin sebelum menyambut hari bahagianya.
Apalagi persiapan pernikahan tidak bisa dilakukan sembarangan. Selain tubuh, pikiran dan jiwa juga tak boleh dikesampingkan begitu saja.
Baca Juga: Akhir Februari 2025, Yogyakarta Targetkan 9 Titik EWS Banjir Otomatis Aktif
Di Taman Sari Royal Heritage Spa, para calon pengantin bakal menikmati perawatan menyeluruh sebelum pernikahan. Perawatan itu dilakukan secara menyeluruh dari ujung rambut hingga ujung kaki dengan pengalaman maksimal.
"Tentu kalau sebelum pernikahan ada banyak yang harus dipikirkan dan dilakukan. Nah treatment di Taman Sari Royal Heritage Spa ini cocok dan pas sekali bagi pasangan yang mau menikah, untuk relaksasi," kata Sophie.
Meskipun belum memiliki pengalaman dalam pernikahan, Melati pun senada dengan Sophie.
"Aku juga belum punya pengalaman sih tapi kalau persiapan wedding pasti lumayan stres dan bikin badan capek, kalau badan capek kan aura juga enggak keluar. Itu kenapa treatment bisa menjadi self reward sebelum memulai lagi, atau menikah," tambah Melati.
Diketahui Mustika Yogyakarta Resort & Spa, yang sebelumnya dikenal sebagai Sheraton Mustika Resort & Spa, pada tanggal 16 Desember 2024 resmi bertransformasi menjadi identitas baru yang lebih kuat dan khas. Perubahan ini menandai langkah strategis dalam perjalanan Mustika Yogyakarta Resort & Spa untuk memberikan pengalaman yang lebih unik bagi setiap tamu yang mengunjungi Yogyakarta.
Baca Juga: Sleman Fasilitasi Kemitraan Usaha, 16 Perusahaan Besar Gandeng Ratusan UMKM
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ki Hadjar Dewantara: Dari Pejuang Kemerdekaan Menjadi Bapak Pendidikan
-
Memoar Aktivisme Politik Ki Hadjar Dewantara Melalui Pendidikan
-
Jalan Tengah Penjurusan: Menuju Masa Depan Pendidikan Indonesia
-
Lika-liku Perjalanan Hidup Revi Mariska: Pernah 'Gila' Kini Jadi Advokat
-
Dihina Belum Punya Anak, Sabrina Chairunnisa Sentil Balik Warganet dengan Program Beasiswa
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Jabatan Penting di Sleman Segera Diisi, Bupati Sleman Prioritaskan Eselon 3 dan 4
-
Bupati Sleman "Diwanti-wanti" Sultan: Pesan Mendalam di Balik Gelar Baru dari Keraton Yogyakarta
-
Rumah dan Bengkel di Pakem Sleman Terbakar, Api Diduga Bermula dari Ledakan Aki
-
Juru Kunci Liga 1: PSS Sleman Terancam Degradasi? Janji Manis Manajemen Bikin Penasaran
-
Akhirnya Punya Rumah Sendiri, DPRD DIY Bangun Gedung Baru Rp293 M usai Puluhan Tahun Numpang