"Itu baik sekali dan positif. Harapan saya itu bisa rutin dan juga ditindaklanjuti jika ada penyakit sampai rawat inap di rumah sakit. Jumlah lansia di Kota Yogya lebih banyak daripada balita. Sudah sewajarnya kesehatan lansia harus dijaga dan berikan kesempatan lansia yang sehat untuk berkarya," ucap Wiwik.
Menyasar Buruh Gendong Perempuan
Sebelumnya pemeriksaan kesehatan gratis juga dilaksanakan dengan menyasar para buruh gendong di kawasan Pasar Beringharjo.
Dalam kegiatan yang dihadiri juga oleh Wakil Ketua Komisi X DPR RI Maria Yohana Esti Wijayanti dan Wakil Wali Kota Yogyakarta Wawan Harmawan tersebut, ada sebanyak 150 buruh gendong yang mengikut pemeriksaan kesehatan gratis.
Pada kegiatan tersebut utamanya yakni menyasar para perempuan yang sehari-hari berprofesi sebagai buruh gendong.
Wakil Ketua Komisi X DPR RI Maria Yohana Esti Wijayanti mengungkapkan, momentum ini diharapkan mengunggah seluruh stakeholder di pemerintahan untuk bisa lebih peduli kepada kaum perempuan.
“Jadi perempuan tidak hanya menjadi objek pembangunan saja tetapi bagaimana kebijakan-kebijakan di pemerintah daerah maupun pemerintah pusat bisa menampakkan keberpihakannya dari beberapa sektor pemberdayaan perempuan, apakah soal kesetaraan gender, pemenuhan hak-hak kesehatannya, ataupun pemberdayaan bagi kaum perempuan. Sehingga, perempuan ini harapannya bisa mandiri secara ekonomi dengan hati yang bahagia, sehat dan memahami secara sederhana hak-hak perempuan itu apa saja,” katanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
Terkini
-
Bahaya di Balik Kesepakatan Prabowo-Trump: Data Pribadi WNI Jadi Taruhan?
-
Dampak Larangan Study Tour: Keraton Jogja Ubah Haluan, Tawarkan Wisata yang Bikin Anak Betah
-
Fakta Sebenarnya Jurusan Jokowi di UGM: Bukan Teknologi Kayu? Teman Kuliah Ungkap Ini
-
Misteri Kemeja Putih Jokowi di Reuni UGM: Panitia Angkat Bicara!
-
Gertak Balik! Sahabat Jokowi Geram Dituduh Settingan, Ungkap Sudah Diperiksa Polisi