- ARTOTEL Yogyakarta merayakan ulang tahun kedelapan dengan promo menginap fantastis seharga Rp8 melalui Instagram.
- Kesempatan mendapatkan harga spesial Rp8 ini didapat melalui mekanisme giveaway.
- Rangkaian perayaan mencakup kegiatan CSR seperti penanaman pohon dan bantuan tangki air, memuncak pada 7 Desember 2025.
SuaraJogja.id - ARTOTEL Yogyakarta membuat kejutan besar menjelang akhir tahun. Dalam rangka merayakan ulang tahun ke-8, hotel yang dikenal dengan konsep seni urban ini menghadirkan promo unik bertajuk menginap cuma Rp8, sebagai bagian dari rangkaian INFINITY BLESSED Anniversary.
Promo ini menjadi bagian dari Flash Sale Room serta program giveaway khusus yang diumumkan melalui Instagram ARTOTEL Yogyakarta.
Antusiasme masyarakat langsung meledak, mengingat harga menginap Rp8 per malam adalah salah satu penawaran paling fantastis sepanjang tahun.
Cara Mendapatkan Harga Rp8 dari ARTOTEL
Melalui unggahan Instagram resminya, ARTOTEL Yogyakarta menjelaskan bahwa promo Rp8 hanya bisa didapatkan melalui mekanisme giveaway anniversary.
Dari challange ini, akan dipilih 8 pemenang, dan konten harus dikirim sebelum 27 November 2025.
Masyarakat bisa mendapatkan kesempatan memperoleh deal khusus Rp8 per kamar per malam.
CSR: Dari Penanaman Pohon hingga Pemberian Tangki Air
Rangkaian INFINITY BLESSED tak hanya berisi promo. ARTOTEL Yogyakarta juga mengadakan berbagai kegiatan sosial, di antaranya:
Baca Juga: Sambut Natal dan Tahun Baru, Yogyakarta Marriott Hotel Persembahkan Musim Perayaan yang Istimewa
- Penanaman bibit pohon
- Teh Konservasi Serak Jawa
- Program bank sampah
- Pemberian tangki air untuk warga di Bantul
- Kunjungan ke panti jompo dan panti konservasi
- dan pemeriksaan kesehatan gratis lengkap dengan donor darahnya
Kegiatan ini berlangsung sejak Agustus 2025 sebagai bentuk kontribusi ARTOTEL kepada masyarakat dan lingkungan sekitar.
Puncak Perayaan 7 Desember 2025
Seluruh rangkaian perayaan mencapai puncaknya pada 7 Desember 2025, dihadiri oleh tamu undangan, komunitas, partner, dan pengunjung.
ARTOTEL menegaskan komitmen untuk terus menjadi ruang kreatif yang dekat dengan komunitas Yogyakarta, sekaligus konsisten mendorong kolaborasi serta kegiatan sosial yang berdampak positif.
Berita Terkait
-
Sambut Natal dan Tahun Baru, Yogyakarta Marriott Hotel Persembahkan Musim Perayaan yang Istimewa
-
Pemda DIY Buka-bukaan Soal Aset Daerah: Giliran Hotel Mutiara 2 Malioboro Dilelang
-
Tiga Warna, Satu Meja: Hotel Tentrem Yogyakarta Sukses Perkuat Diplomasi Prancis dan Indonesia
-
Kala Chef Michelin Star Berkelana di Tengah Pasar Beringharjo Yogyakarta
-
5 Rekomendasi Hotel di Penang yang Dekat dengan RS Gleneagles
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Wajah Baru Pasar Terban Bikin Pedagang Menderita: Dari Pegal Naik Turun Tangga hingga Bongkar Meja
-
5 Pantai di Bantul Yogyakarta yang Bisa Dikunjungi Sekaligus dalam Satu Hari
-
Skema Haji Berubah, Kuota Haji Jogja Bertambah 601 Orang, Masa Tunggu Terpangkas Jadi 26 Tahun
-
Indonesia Miskin Keteladanan, Muhammadiyah Desak Elit Selaraskan Ajaran dan Tindakan
-
8 Wisata Jogja Terbaru 2026 yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Panjang Isra Miraj