Duta Sheila on 7 Ulang Tahun ke-40, Netizen: Menolak Tua

Duta Sheila on 7 kini menginjak usia 40 tahun.

Galih Priatmojo
Kamis, 30 April 2020 | 10:43 WIB
Duta Sheila on 7 Ulang Tahun ke-40, Netizen: Menolak Tua
Band asal Yogyakarta Sheila On 7 tampil pada acara 90's Festival di JIEXPO Kemayoran, Jakarta, Minggu (24/11). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

SuaraJogja.id - Nama band asal Jogja, Sheila on 7 mewarnai deretan teratas trending di Twitter hari ini dengan hastag Sheila.

Masuknya hastag Sheila ke jajaran trending tak lain lantaran salah satu personelnya yakni Duta hari ini, Kamis (30/4/2020) tengah berulang tahun.

Seperti diketahui pemilik nama lengkap Akhdiyat Duta Modjo tersebut dilahirkan sekira 40 tahun lalu pada tanggal 30 April di Kentucky, Amerika Serikat.

Meski sudah memasuki usia kepala empat ayah dari Aishameglio Duta Chiara dan Bima Al Ayman Modjo tersebut terlihat tak lekang dimakan waktu. Hal itu seperti diungkap para netizen yang menyebut bahwa suami dari Adelia Lontoh tersebut awet muda.

Baca Juga:Tak Bisa Pulkam karena COVID-19, 453 Mahasiswa Telantar di Jogja

"Entah dari kapan suka sama Sheila on 7 yang pasti setiap orang yang deket sama aku pasti ketularan sukanya. Happy Birthday Baba Duta makin tua makin ganteng aja yakan," kata @Pinccy_.

"Makin tambah umur Duta Sheila on 7 kok makin cakep," tulis @nabilaspiongot.

"Duta Sheila on 7 ultah hari ini. Walaupun 40 an masih kaya anak muda. Gue 25 an muka kaya jamet," kata @akumanyusbgt.

"HBD vokalis yang selalu awet muda. Semoga kesampeyan nonton konser anda next time," tulis @AnggaIndraPrat3.

"Happy birthday sugar daddy! aw tetep ganteng tetep unch btw kangen banget nyanyi bareng Sheila on 7," kata @wildhafzh.

Baca Juga:Setahun Lebih Tak Mudik, Shakinah Bertahan di Jogja dengan Kegiatan Positif

"Selamat lanjut usia Baba, BF yang selalu dinanti di atas panggung. Kini umurmu 40 tahun tapi cakepna ga luntur," kata @irnawat31836007.

"Menolak tua," tulis @subayyyyy.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak