Komunitas Garuk Sampah, Aksi Bersihkan Jogja dari Sampah Secara Sukarela

Siapapun bisa mengikuti aksi komunitas Garuk Sampah untuk membersihkan Yogyakarta dari sampah tiap Rabu malam.

M Nurhadi
Senin, 15 Juni 2020 | 15:09 WIB
Komunitas Garuk Sampah, Aksi Bersihkan Jogja dari Sampah Secara Sukarela
(garuksampah.org)

"Kalau mau ikut pun gausah bawa apa-apa. Tinggal bawa badan aja. Mereka yang bawa alat-alat, kantong-kantong, tangga segala macem. Tiap rabu malam (malam kamis)," ujarnya.

Unggahannya ini mendapatkan respon yang sangat positif dari warganet. Meski saat ini, wabah Covid-19 masih belum dinyatakan menunjukkan adanya tren penurunan, aksi ini bisa dilanjutkan dengan tetap melaksanakan protokol kesehatan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak