Kepala Terminal Semin Gunungkidul Nur Wijaya juga mengungkapkan hal yang sama. Meskipun libur panjang telah dimulai namun belum terlihat adanya lonjakan jumlah penumpang Armada bus yang tiba di terminal Semin.
"Belum ada lonjakan. Masih sama dengan hari-hari sebelumnya,"terangnya.
Kontributor : Julianto
Baca Juga:Libur Natal dan Tahun Baru, ASN Dharmasraya Dilarang ke Luar Daerah