3. Kulit Kering
Mandi dengan air hangat yang terlalu sering, maka akan menimbulkan kulit kering. Karena kelembapan kulit akan berkurang akibat sering mandi menggunakan air hangat. Ini disebabkan oleh jaringan lapisan lemak yang ada di kulit tersiram dengan air yang panas.
Demikianlah manfaat mandi air hangat bagi tubuh sekaligus bahaya yang ditimbulkannya. Semoga informasi ini bermanfaat.