Usai Kantor Kelurahan Gedongkiwo, Kantor Kemantren Mantrijeron juga Ditutup Setelah 1 Pegawai Positif Covid-19

Sebelumnya kantor kelurahan Gedongkiwo ditutup lantaran ada pegawai yang positif Covid-19

Galih Priatmojo | Muhammad Ilham Baktora
Senin, 21 Februari 2022 | 16:46 WIB
Usai Kantor Kelurahan Gedongkiwo, Kantor Kemantren Mantrijeron juga Ditutup Setelah 1 Pegawai Positif Covid-19
Ilustrasi Virus Corona (Unsplash/CDC)

Beberapa hari sebelumnya, kantor Kecamatan Gondokusuman juga terpaksa ditutup karena 8 pegawainya positif Covid-19.
Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19, Heroe Poerwadi memastikan hari ini di Gondokusuman sudah sudah kembali melayani warga.

"Sudah membuka pelayanan kembali. Kami memang antisipasi, jika ada 2-3 pegawai yang positif dan kontak eratnya luas. Maka kami tutup," ungkap Heroe.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak