Kenali Alat Musik Siter, Masih Ada Hubungannya Dengan Gamelan

Alat musik Siter adalah salah satu alat musik yang unik. Memiliki dawai seperti gitar, namun cara memainkannya mirip dengan kecapi.

Pebriansyah Ariefana
Senin, 07 Maret 2022 | 16:05 WIB
Kenali Alat Musik Siter, Masih Ada Hubungannya Dengan Gamelan
Ilustrasi Gamelan Bali (pixabay)

Cara memetiknya yaitu jari telunjuk tangan kanan bertumpu pada srenten dan ibu jari tangan kanan memetik kawat.

Tiga jari yang lain dimasukkan kebagian bawah kawat menghadap keatas. Tugasnya agar bisa menghentikan kawat yang tengah atau kawat yang sudah dipetik.

Tangan kiri semua jari diletakkan diatas permukaan kawat dan ibu jari bertugas memetik kawat.

Biasanya pemain siter akan memakai tangan kanannya untuk memetik dan jari kirinya agar bisa menahan getaran setelah senar dipetik.

Baca Juga:Macam-macam Alat Musik Modern dan Tradisional di Indonesia

4.       Hubungan siter dengan gamelan

Pengaruh alat musik siter pada musik gamelan sangat besar. Karena apabila terjadi kesalahan pada nada maka akan berpengaruh pada alat musik lainnya.

Siter berfungsi untuk mengendalikan cengkok. Dan alat musik ini mengeluarkan suara yang sangat khas berasal dari 11 dawainya.

Siter sama dengan harpa atau kecapi, namun pada umumnya siter dimaikan dengan instrumen musik lainnya dan siter berfungsi sebagai melodik dengan nada yang cepat.

Demikian tadi uraian singkat mengenai alat musik siter, semoga menambah wawasan dan bermanfaat bagi kita semua.

Baca Juga:10 Alat Musik Jawa Tengah Serta Cara Memainkannya

Kontributor : Damayanti Kahyangan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak