Piala Scudetto Jadi Rebutan Dua Milan, Siapakah yang Akan Menang? Berikut Ulasannya

AC Milan dan Inter Milan memiliki peluang lebih besar untuk meraih Scudetto Serie A Italia musim 2021-2022 daripada dua pesaing lainnya yakni Napoli dan Juventus.

Galih Priatmojo
Kamis, 28 April 2022 | 14:20 WIB
Piala Scudetto Jadi Rebutan Dua Milan, Siapakah yang Akan Menang? Berikut Ulasannya
Penyerang Inter Milan Lautaro Martinez (kiri) mencetak gol pembuka melewati kiper AC Milan Mike Maignan (kanan) pada pertandingan semifinal Piala Italia (Coppa Italia), leg kedua antara Inter melawan AC Milan di Stadion Giuseppe Meazza, Rabu (20/4) dini hari WIB. MIGUEL MEDINA / AFP

“Yang berpikir 4 pertandingan bakal gampang buat Inter,ingat lawan Inter juga punya kepentingan buat lolos degradasi, gak cuma Inter yg ngejar scudetto.” tulis @Rezaaprialdias.

AC Milan dan Inter Milan memiliki peluang besar untuk meraih gelar Scudetto Serie A musim 2021-2022. Namun Napoli dan Juventus secara matematis, juga memiliki peluang untuk merebutnya walau pun sangat tipis.

Kontributor SuaraJogja.id: Moh. Afaf El Kurniawan

Baca Juga:Tampil di Liga Champions Musim Depan, AC Milan dan Inter Milan Bakal Terima Rp460 Miliar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak