Di Girisekar Panggang ada dua masjid yang hari ini melaksanakan salat Ied. Selain itu ada di Masjid Al Quba kalurahan Warak dan Masjid Aolia di Kalurahan jeruken, serta Baleharjo dan Purwosari.
"Tidak apa-apa asal saling menghormati," imbaunya.
Kontributor : Julianto
Baca Juga:Hari Raya Idulfitri 1443, Ratusan Destinasi Wisata di Kabupaten Bantul Tetap Beroperasi