Prakiraan Cuaca Jogja 10 Juni 2022, Sebagian Besar Wilayah DI Yogyakarta Cerah

Tingkat suhu sendiri, tercatat di kisaran 23-33 derajat celcius.

Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 10 Juni 2022 | 05:30 WIB
Prakiraan Cuaca Jogja 10 Juni 2022, Sebagian Besar Wilayah DI Yogyakarta Cerah
Cuaca cerah berawan. [ANTARA]

SuaraJogja.id - Pengamatan cuaca di wilayah DI Yogyakarta oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika, sebagian besar cerah berawan, Jumat (10/6/2022). Prediksi hujan hanya terjadi di Kabupaten Gunungkidul pada siang hari.

Kondisi cuaca pada pagi ini diprediksi cerah untuk seluruh kabupaten/kota se-DIY. Masyarakat yang beraktivitas pada pagi hari bisa lebih produktif lagi.

Tingkat suhu sendiri, tercatat di kisaran 23-33 derajat celcius. Kabupaten Kulon Progo berbeda sedikit dengan tingkat suhu lebih rendah yakni 22-31 derajat celcius.

Sementara tingkat kelembapan udara di DIY masih tergolong stabil di rentang angka 70-95 persen. Berikut prakiraan cuaca yang telah dirangkum Suarajogja.id, Kamis (10/9/2022).

Baca Juga:Warga Lebak Banten Diminta Waspada Bencana Karena Cuaca Buruk, Rawan Banjir, Longsor dan Puting Beliung

Bantul
Pagi cerah
Siang cerah berawan
Malam berawan
Dini hari cerah berawan

Sleman
Pagi cerah
Siang berawan
Malam berawan tebal
Dini hari cerah berawan

Kulon Progo
Pagi cerah
Siang cerah berawan
Malam berawan
Dini hari cerah berawan

Gunung Kidul
Pagi cerah
Siang hujan sedang
Malam berawan
Dini Hari cerah berawan

Kota Yogyakarta
Pagi cerah
Siang berawan
Malam berawan
Dini hari cerah berawan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak