Mancing di Sungai, Pancing Warganet Ini Hampir Disambar Anak Buaya

Beruntung tali pancing tidak jadi disambar buaya, sehingga ia bisa selamat dari terkaman buaya di sungai.

Eleonora PEW
Jum'at, 17 Juni 2022 | 12:34 WIB
Mancing di Sungai, Pancing Warganet Ini Hampir Disambar Anak Buaya
Pancing hampir disambar buaya. (Instagram/mancing_kuyy)

SuaraJogja.id - Memancing di sungai merupakan aktivitas yang menyenangkan, karena pemancing bisa memancing sekaligus menikmati alam bebas. Meski begitu pastikan untuk tetap waspada dan berhati-hati karena ada banyak hewan liar di dalam sungai. 

Seperti halnya video yang diposting oleh akun Instagram @mancing_kuyy. Akun tersebut memotret momen seorang warganet yang memancing di sungai. Warganet itu memancing dari atas jembatan dan melempar pancing ke sungai. 

Awalnya tidak ada yang aneh ketika sedang memancing. Seperti halnya aktivitas memancing di tempat lain, warganet tersebut dengan sabar menunggu pancing dari atas jembatan, sambil berharap ada ikan yang menyambut umpannya tersebut. 

Namun bukan ikan yang diperoleh, justru warganet ini dalam bahaya. Terlihat dalam video ada buaya yang berenang ingin menyambar pancingan warganet itu. Buaya tersebut sangat besar dan mampu berenang dari cepat demi mendapatkan pancing milik warganet itu.  

Baca Juga:Video Viral Wanita Menyanyi Usai Dibius di Ruang Operasi Hingga Banjir Pujian: Suaranya Bagus Banget

Sebuah peristiwa yang sangat beresiko karena dikhawatirkan warganet itu bisa diseret oleh buaya, apabila tidak kuat menahan pancing. Atas buaya bisa beranjak ke daratan untuk kemudian menyerang warganet tersebut. 

Jadi momen memancing yang harusnya menyenangkan itu malah menjadi bencana, dan bisa mengancam keselamatan nyawa. 

Beruntung tali pancing tidak jadi disambar buaya, sehingga warganet itu bisa selamat dari terkaman buaya di sungai. Uniknya warganet malah membuat komentar-komentar lucu mengenai peristiwa mancing buaya itu. 

Sedangkan ada yang malah salah fokus atau salfok ke hewan yang berada di belakang buaya tersebut. 

“Eh mantanku kok ada disitu,” ujar warganet. 

Baca Juga:Dicibir Punya Mobil Tesla tapi Rumahnya Kecil, Pria Ini Tunjukkan Isi Huniannya

“Buaya ya ampun,” ucap warganet. 

“Ya ampun gede banget cacingnya,” tutur warganet.

“Buaya mancing buaya hahaha,” canda warganet. 

“Itu buaya sama apa sih yang di belakangnya,” jelas warganet. 

“Ketika pasangan yang bergelar buaya beradu gombal,” ungkap warganet. 

“Loncat dari jembatan seru kayanya. Waktu kecil aku suka kaya gitu. Untungnya di sungai adanya biawak bukan buaya,” komentar warganet. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak