Dita Fakhrana Menikah dengan Rino Yosiaki di Singapura, Netizen Malah Tanya Soal Pindah Agama

Dita Fakhrana melepas masa jandanya usai menikah dengan Rino Yosiaki

Galih Priatmojo
Senin, 29 Agustus 2022 | 14:10 WIB
Dita Fakhrana Menikah dengan Rino Yosiaki di Singapura, Netizen Malah Tanya Soal Pindah Agama
Dita Fakhrana [Instagram]

SuaraJogja.id - Presenter Dita Fakhrana baru-baru ini membagikan momen bahagianya saat prosesi pernikahan dengan Rino Yosiaki lewat Insta Story Instagramnya.

Keduanya banyak mengunggah kembali postingan keluarga dan sahabat yang menampilkan hari bahagia mereka. Tak hanya itu, para sahabat juga mengabadikan momen pernikahan Rino dan Dita di laman depan akun media sosialnya. Termasuk pembawa acara Crystal Oceanie.

Crystal Oceanie mengunggah foto dan video saat Dita Fakhrana tampil cantik mengenakan busana putih di hari pernikahannya dengan Rino Yosiaki yang nampak gagah dengan setelan jasnya.

Terlihat juga Dita menangis mengutarakan perasaan bahagia setelah resmi menyandang status sebagai istri dari lulusan University of Houston tersebut.

Baca Juga:Rumah Tangga Dita Fakhrana dan Ilham Akbar Prawira Kandas Akibat Perselingkuhan?

"Selamat menikah! Aku harap kalian selalu cerita apapun semua bersama (sedih dan bahagia) lebih banyak tertawa, konyol seperti biasa, bertambah tua dengan saling berpegangan tangan, aku sayang kalian berdua," begitu keterangan berbahasa Inggris yang ditulis Crystal Oceanie seperti dikutip dari Hops.id.

Dita Fakhrana unggah momen menikah dengan Rino Yosiaki. [Dita Fakhrana / Instagram]
Dita Fakhrana unggah momen menikah dengan Rino Yosiaki. [Dita Fakhrana / Instagram]

Unggahan itu kemudian dikomentari berbagai pendapat dari netizen. Ada netizen yang kemudian menanyakan agama Dita Fakhrana.

"Terus si dita sekarang agama nya masih islam apa murtad?," tanya si netizen.

Komentar itu pun menuai reaksi dari netizen lainnya. "Collab kali," ujar netizen lain.

"Collab soalnya di singapore bukan di konoha/wakanda," ucap seorang netter.

Baca Juga:Jaga Nama Baik Istri, Ilham Prawira Tutupi Kasus Rumah Tangganya dengan Dita Fakhrana

Begitu pun dengan komentar yang ada di unggahan terakhir presenter 28 tahun itu. Ada netizen yang menanyakan apakah Dita pindah agama?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak