Begini bacaan doa keharmonisan rumah tangga:
Bacaan latin: Allâhumma bârik lî fî ahlî wa bârik lahum fiyya warzuqnî minhum warzuqhum minnî. Allâhummajma’ bainanâ mâ jama’ta ilâ khairin wa farriq bainanâ idzâ farraqta ilâ khairin
Artinya: “Ya Allah, berkahilah aku di dalam keluargaku dan berkahilah mereka di dalam diriku. Berilah aku rezeki dari mereka dan berilah mereka rezeki dariku. Ya Allah, kumpulkan kami menuju kebaikan dan pisahkan kami bila Engkau pisahkan menuju kebaikan.”
Itulah tadi doa keharmonisan rumah tangga yang bisa kamu hapalkan untuk menjaga keutuhan rumah tangga.
Baca Juga:Cuek Soal Tips Rumah Tangga Langgeng, Mayangsari Sibuk Habiskan Rp10 Juta Untuk Belanja Ke Pasar
Kontributor : Dinar Oktarini